25 Nama Bayi Perempuan Bermakna Cantik, Terdengar Indah dan Modern, Bun
Kamis, 15 Sep 2022 17:30 WIBMenanti kelahiran Si Kecil memang menjadi momen yang unik, ya. Bunda pasti merasa tidak sabar, tapi mungkin ada rasa takut menghadapi proses persalinan. Tapi semua rasa tersebut akan terbayar ketika melihat wajah mungil bayi Bunda.
Apabila Si Kecil berjenis kelamin perempuan, tentu Bunda menginginkan ia menjadi gadis yang cantik hati dan parasnya. Nah, nama bayi yang Bunda pilih juga harus indah dan mengandung makna yang baik, nih. Berikut ini, Bubun akan berikan rekomendasi nama bayi perempuan bermakna cantik. Yuk, langsung lihat pilihannya pada video.