20 Rekomendasi Nama Bayi Jawa Kuno Beserta Arti, Ada untuk Anak Perempuan dan Laki-laki
Selasa, 14 Feb 2023 20:32 WIBMemberikan nama untuk Si Kecil yang telah dinanti kehadirannya lebih baik ditentukan dari sekarang, Bun. Jika Bunda dan Ayah masih bingung, nama Jawa kuno bisa jadi pilihan, lho. Walaupun terdengar lawas, namun nama-nama dari bahasa Jawa kuno ini sangat klasik dan elegan.
Ada beberapa nama bayi Jawa kuno yang bagus untuk anak perempuan dan laki-laki, Bun. Yuk langsung cek pada video berikut!