
nama-bayi
Arti Nama Latisya dan 30 Rekomendasi Nama untuk Anak Perempuan
HaiBunda
Rabu, 03 Apr 2024 04:30 WIB

Daftar Isi
- Arti nama Latisya
-
15 Rangkaian nama depan Latisya untuk anak perempuan
- 1. Latisya Ardani
- 2. Latisya Badriyah
- 3. Latisya Ashadiya
- 4. Latisya Baheera
- 5. Latisya Banafsha
- 6. Latisya Athiyah
- 7. Latisya Chairunnisa
- 8. Latisya Dafinah
- 9. Latisya Damayanti
- 10. Latisya Chandani
- 11. Latisya Dakota
- 12. Latisya Elijah
- 13. Latisya Chashni
- 14. Latisya Darissa
- 15. Latisya Elilchelvi
- 15 Kombinasi nama belakang Latisya untuk anak perempuan
- Sifat dan karakter nama Latisya
Bunda sedang menantikan kelahiran anak perempuan? Wah, selamat ya! Sembari menunggu, Bunda dapat menyiapkan nama yang mulia untuk anak perempuan ini. Bunda mungkin tertarik dengan nama Latisya.
Latisya dapat menjadi pilihan nama yang indah untuk anak perempuan loh, Bun. Nama ini tidak hanya terdengar indah, tetapi juga memiliki makna yang positif, berkaitan dengan kebahagiaan, keceriaan, dan keanggunan. Dengan memilih nama Latisya, Bunda berharap bahwa Si Kecil kelak akan membawa keceriaan dan keindahan dalam kehidupannya, serta menjadi sosok yang anggun dan menawan.
Nama Latisya juga memiliki nuansa yang lembut dan elegan, sehingga menciptakan kesan yang indah dan menyenangkan. Sangat cocok untuk anak perempuan yang manis, bukan? Nama Latisya sangat cocok untuk menggambarkan anak perempuan yang ceria, anggun, dan mempesona.
Arti nama Latisya
Dalam bahasa Latin, nama Latisya diserap dari kata Letitia. Nama Latisya memiliki arti kebahagiaan atau kesenangan. Nama ini diartikan sebagai anak perempuan berparas cantik jelita yang membawa kebahagiaan dan kesenangan bagi orang lain.
Nama Latisya sering dihubungkan dengan sifat-sifat yang positif seperti kegembiraan, keceriaan, dan kedamaian. Seseorang dengan nama Latisya diharapkan akan membawa kebahagiaan dan kesenangan bagi orang di sekitarnya. Serta, dapat membanggakan berkat kecerdasan dan kecantikannya.
Selain itu, nama Latisya juga dapat identik dengan keanggunan dan keindahan. Orang yang memiliki nama Latisya sering dianggap sebagai sosok yang anggun dan menawan, dengan kelembutan dan keindahan dalam sikap dan perilaku mereka. Nama Latisya sangat cocok bagi anak perempuan karena berkesan membawa aura positif yang menyenangkan dan memancarkan keindahan dalam kehidupan mereka.
15 Rangkaian nama depan Latisya untuk anak perempuan
Bunda dapat merangkai nama Latisya sebagai nama depan yang berkesan.
1. Latisya Ardani
Latisya Ardani artinya anak perempuan yang diberkahi dengan kesucian dan kebahagiaan
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Ardani bermakna suci
2. Latisya Badriyah
Latisya Badriyah artinya anak perempuan yang diliputi kesenangan dan prestasi
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Badriyah bermakna bulan purnama
3. Latisya Ashadiya
Latisya Ashadiya artinya anak perempuan yang anggun dan membawa kesenangan
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Ashadiya bermakna putri
4. Latisya Baheera
Latisya Baheera artinya anak perempuan yang berbudi luhur dan senantiasa bahagia
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Baheera bermakna berbudi luhur yang tinggi
5. Latisya Banafsha
Latisya Banafsha artinya anak perempuan yang senantiasa bahagia, salihah, dan dermawan
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Banafsha bermakna perempuan yang salihah dan dermawan
6. Latisya Athiyah
Latisya Athiyah artinya anak perempuan yang dianugerahi kebahagiaan tiada tara
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Athiyah bermakna anugerah, karunia
7. Latisya Chairunnisa
Latisya Chairunnisa artinya anak perempuan yang baik hati dan senantiasa bahagia
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Chairunnisa bermakna perempuan yang baik
8. Latisya Dafinah
Latisya Dafinah artinya anak perempuan yang diberkahi dengan kesenangan dan kekayaan
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Dafinah bermakna kekayaan tersembunyi
9. Latisya Damayanti
Latisya Damayanti artinya anak perempuan yang cantik jelita dan riang gembira
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Damayanti bermakna berparas cantik
10. Latisya Chandani
Latisya Chandani artinya anak perempuan yang selalu membanggakan dan membawa kebahagiaan
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Chandani bermakna sinar rembulan
11. Latisya Dakota
Latisya Dakota artinya anak perempuan yang ramah, baik hati, dan riang gembira
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Dakota bermakna anak yang ramah
12. Latisya Elijah
Latisya Elijah artinya anak perempuan yang membawa kebahagiaan berkat perangainya yang cerdas, manis, dan cantik
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Elijah bermakna cantik, manis, pintar
13. Latisya Chashni
Latisya Chashni artinya anak perempuan yang manis dan membuat senang
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Chashni bermakna sesuai yang manis
14. Latisya Darissa
Latisya Darissa artinya anak perempuan yang membawa kebahagiaan dan senantiasa bijaksana
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Darissa bermakna bijaksana
15. Latisya Elilchelvi
Latisya Elilchelvi artinya anak perempuan yang berparas cantik dan selalu riang gembira
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
- Elilchelvi bermakna gadis cantik
15 Kombinasi nama belakang Latisya untuk anak perempuan
Selain cocok sebagai nama depan, nama Latisya juga cocok untuk nama belakang yang menawan.
1. Eiko Latisya
Eiko Latisya artinya anak perempuan yang membanggakan, panjang umur, dan membawa kebahagiaan
- Eiko bermakna anak hebat yang panjang umurnya
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
2. Delisa Latisya
Delisa Latisya artinya anak perempuan yang selalu bahagia dan menyebarkan kesenangan
- Delisa bermakna bahagia
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
3. Dirsa Latisya
Dirsa Latisya artinya anak perempuan yang jujur dan menyebarkan bahagia
- Dirsa bermakna orang yang jujur
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
4. Eira Latisya
Eira Latisya artinya anak perempuan yang membawa ketenangan dan kebahagiaan
- Eira bermakna salju
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
5. Diya Latisya
Diya Latisya artinya anak perempuan yang membawa kesenangan dan membanggakan
- Diya bermakna cahaya
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
6. Faaza Latisya
Faaza Latisya artinya anak perempuan yang membawa kebahagiaan dan ceria
- Faaza bermakna yang mekar di musim semi
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
7. Gaitha Latisya
Gaitha Latisya artinya anak perempuan yang diberkahi keberuntungan dengan paras cantik dan senyum merekah
- Gaitha bermakna cantik dan beruntung
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
8. Elaine Latisya
Elaine Latisya artinya anak perempuan yang membawa bahagia dan senyuman
- Elaine bermakna senyum berseri-seri
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
9. Fadhila Latisya
Fadhila Latisya artinya anak perempuan yang membanggakan berkat keunggulan dan keceriaanya
- Fadhila bermakna keunggulan yang luar biasa
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
10. Gemila Latisya
Gemila Latisya artinya anak perempuan yang cantik jelita dan selalu bahagia
- Gemila bermakna cantik
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
11. Hafeeza Latisya
Hafeeza Latisya artinya anak perempuan yang menjaga dan melindungi kebahagiaan orang lain
- Hafeeza bermakna penjaga, pelindung
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
12. Icha Latisya
Icha Latisya artinya anak perempuan yang cantik dan menyebarkan kebahagiaan
- Icha bermakna anak cantik
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
13. Gheeta Latisya
Gheeta Latisya artinya anak perempuan yang keberadaannya menciptakan kebaikan dan keceriaan
- Gheeta bermakna penciptaan, keberadaan
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
14. Halia Latisya
Halia Latisya artinya anak perempuan yang kehadirannya membawa tawa
- Halia bermakna tahu, sadar
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
15. Iffa Latisya
Iffa Latisya artinya anak perempuan yang membawa kebahagiaan dan setia
- Iffa bermakna yang setia
- Latisya bermakna kebahagiaan atau kesenangan
![]() |
Sifat dan karakter nama Latisya
Sesuai dengan arti namanya, seseorang nama Latisya dikenal sebagai orang yang cantik, cerdas, ceria, dan penuh tawa. Latisya terkenal sebagai pribadi yang menyenangkan dan penuh kebahagiaan. Ia selalu menjadi penghidup suasana dan membawa kesan riang gembira.
Seseorang dengan nama Latisya kerap dikaitkan dengan sifat-sifat yang positif dan menawan. Latisya membawa aura kebahagiaan dan keceriaan dalam interaksi mereka dengan orang lain. Latisya sering dianggap sebagai sosok yang menyenangkan, ramah, dan mudah bergaul, sehingga mampu membangun hubungan yang harmonis dengan orang di sekitar mereka.
Selain itu, nama Latisya juga menciptakan kesan keanggunan dan keindahan. Karakteristik lembut dan elegan dari nama Latisya sering tercermin dalam kepribadiannya. Latisya dikenal dengan sikap yang tenang, sabar, dan penuh kasih, sehingga membuat mereka mudah didekati dan dihormati oleh orang lain. Nama Latisya mencerminkan karakter yang penuh gairah, antusiasme, dan semangat untuk menjalani kehidupan dengan penuh keceriaan dan keanggunan.
Nah, itulah arti nama Latisya dan 30 rekomendasi nama untuk anak perempuan. Semoga bermanfaat ya, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(fia/fia)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT

Nama Bayi
Arti Nama Kiara dan 30 Rekomendasi Nama untuk Anak Perempuan

Nama Bayi
Arti Nama Zeline dan 30 Rekomendasi Nama untuk Anak Perempuan

Nama Bayi
35 Nama Bayi Perempuan Islami 2 Kata Bermakna Pembawa Rezeki & Keberuntungan dari Alquran

Nama Bayi
416 Nama Aesthetic untuk Bayi Perempuan dan Artinya, Cantik Penuh Makna

Nama Bayi
30 Rangkaian Nama Bayi Perempuan dari Bahasa Jawa, Klasik tapi Enggak Pasaran Bun

Nama Bayi
Bunga-bunga yang Bisa Jadi Inspirasi Nama Bayi
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda