HaiBunda

PARENTING

33 Nama Bayi Perempuan Jepang dengan Panggilan dan Makna Indah

Amelia Sewaka   |   HaiBunda

Jumat, 12 Oct 2018 09:05 WIB
Nama bayi dari Jepang/Foto: Istock
Jakarta - Setiap orang tua pasti mendambakan si kecil punya nama panggilan serta makna yang baik. Nah, 33 nama bayi perempuan dari Jepang ini mungkin bisa Bunda jadikan referensi.

Seperti diketahui, tradisi penamaan bayi Jepang sangat kompleks, terutama karena ribuan kanji (karakter) yang dapat digunakan untuk mengeja nama. Banyak kanji memiliki suara yang sama namun artinya beda. Orang tua Jepang memiliki banyak hal yang dipertimbangkan ketika memilih nama untuk anak. Nggak cuma perlu terdengar bagus, nama bayi Jepang pun saat ditulis dalam huruf kanji, arti dasarnya harus mudah terlihat.

Yuk simak bersama beberapa nama bayi perempuan Jepang yang terdengar indah dan punya makna yang nggak kalah indah seperti dilansir Stylist dan Nameberry. Cek halaman selanjutnya, Bun.


(aml/rdn)

Halaman Selanjutnya

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Kedekatan 5 Bunda Artis dan Cucunya, Reza Artamevia Bantu Beri ASI Baby Arash

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Bunga Citra Lestari Kunjungi Makam Ashraf Bersama Noah serta Bapak dan Ibu Mertua

Mom's Life Annisa Karnesyia

Tak Biasa, Begini Cara Keluarga Kerajaan Umumkan Kehamilan ke Publik

Kehamilan Ajeng Pratiwi & Fauzan Julian Kurnia

9 Tempat dan Rumah Sunat di Surabaya dan Sekitarnya, Lengkap dengan Estimasi Biaya

Parenting Nadhifa Fitrina

Gerakan Janin seperti Bergetar, Apakah Normal? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kehamilan Melly Febrida

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Momen Pevita Pearce Liburan Bareng Suami Malaysia, Terbaru Naik Kapal Yacht

Gerakan Janin seperti Bergetar, Apakah Normal? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

9 Tempat dan Rumah Sunat di Surabaya dan Sekitarnya, Lengkap dengan Estimasi Biaya

Tak Biasa, Begini Cara Keluarga Kerajaan Umumkan Kehamilan ke Publik

Kedekatan 5 Bunda Artis dan Cucunya, Reza Artamevia Bantu Beri ASI Baby Arash

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK