Ciri-ciri Patah Tulang, Cermati Agar Tak Salah Penanganan
HaiBunda |
HaiBunda
Senin, 07 Oct 2019 12:20 WIB
Tulang yang patah memiliki ciri dan gejala tersendiri. Terkadang, ciri ini sering diabaikan dan malah dibawa ke pijat tradisional. Maka itu cermati dengan baik agar tidak salah penanganan ya.