PARENTING
Rerun! Cara Tegas Avi Basalamah Mendidik Anak ala Militer
Muhayati Faridatun | HaiBunda
Selasa, 11 May 2021 11:01 WIBAvi Basalamah memiliki aturan tegas dalam mendidik putri semata wayangnya, Asila Maisa Fatihah. Istri presenter dan bintang film, Ramzi, ini bahkan menerapkan disiplin ala militer.
Sebelum menjadi istri Ramzi, sebenarnya Avi Basalamah juga pernah berkarier di dunia entertainment. Ia kemudian memutuskan mundur setelah resmi menikah dengan Ramzi, pada 19 Juni 2005 silam.
Setahun kemudian, tepatnya 29 Maret 2006, Avi dan Ramzi dikaruniai anak pertama. Seiring pesatnya perkembangan zaman, Avi tak mau sembarangan mendidik putri semata wayangnya. Ia sangat berhati-hati, dan tidak ingin Asila terbawa arus.
"Saya selalu bilang sama Asila, nanti akan ada masa di mana Asila lebih mendengarkan teman-temannya, daripada mendengarkan nasihat orang tua," ucap Avi, saat Intimate Interview HaiBunda beberapa waktu lalu.
Meski sang anak tumbuh besar di zaman berbeda dengan dirinya, Avi menyadari, pasti ada kesamaan perilaku anak di masa remaja seperti dialami putrinya. Wajar saja kalau wanita yang kini berprofesi sebagai manajer Ramzi ini begitu tegas mendidik Asila.
Seperti apa didikan militer ala Avi Basalamah yang diterapkan pada Asila? Adakah perbedaan prinsip parenting dengan sang suami? Lantas, bagaimana mereka mengatasi cekcok soal cara mendidik anak?
Bunda bisa simak cerita selengkapnya dalam tayangan ulang Intimate Interview HaiBunda bersama Avi Basalamah, pada Sabtu (15/5/2021) mulai pukul 11.30 WIB.
Semoga menginspirasi...
(muf/muf)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Tantangan Avi Basalamah Didik Anak Perempuan hingga Terapkan Ribuan Aturan
Beda Ramzi dan Avi Basamalah Mendidik Anak Tunggal agar Tak Manja
Aturan Istri Ramzi Avi Basalamah bila Putrinya Mau Terjun ke Dunia Hiburan
Anak Hobi Berkuda Meski Banyak Tugas Sekolah, Kenapa Avi Basalamah Izinkan?
TERPOPULER
Terpopuler: Potret Gracia Indri & Suami Belanda Liburan di Bali
Resep Dense Bean Salad, Salad Viral TikTok yang Direkomendasikan Pakar Diet Dunia
Potret Kelulusan Sarah Menzel Kekasih Azriel Hermansyah dari Universitas di Inggris
10 Kalimat Orang Tua yang Bisa Membuat Anak Terluka Seumur Hidup
Tanpa Sadar, 7 Kebiasaan Sepele Ini Dapat Menyebabkan Serangan Jantung
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
Kenali Penyebab Air Ketuban Merembes tapi Tidak Mulas dan Hal yang Perlu Dilakukan
Momen Daehoon Urus Tiga Anak di Tengah Kesibukan, Intip Potretnya Curi Perhatian Netizen
Resep Dense Bean Salad, Salad Viral TikTok yang Direkomendasikan Pakar Diet Dunia
Lee Dong Hwi Adik Cha Eun Woo Curi Perhatian, Kini Jadi Pakar AI
Terpopuler: Potret Gracia Indri & Suami Belanda Liburan di Bali
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Duh! Menteri Selandia Baru Ini Dipecat Gegara Selingkuh dengan Mantan Staf
-
Beautynesia
Seniman Belgia Ubah Lady Dior Jadi Kristal "Hidup" yang Tumbuh Secara Alami
-
Female Daily
Bagaimana Tanggapan Gen Z di Tim Editorial FD soal ‘Is Having a Boyfriend Embarrassing Now’?
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Berat Badan Susah Turun di Usia 40-an? Coba Cara Diet Ini
-
Mommies Daily
Tak Sekadar Film Zombie, ‘Abadi Nan Jaya’ Juga Beri Pelajaran Soal Keluarga, Ambisi, dan Tradisi