PARENTING
Cara Sonya Fatmala Ajarkan Anak tentang Kesetaraan Perempuan Sejak Dini
HaiBunda | HaiBunda
Sabtu, 23 Apr 2022 19:32 WIBDalam rangka memperingati perjuangan Ibu Kartini terhadap kesetaraan perempuan, HaiBunda bersinergi dengan Detik Jabar menggelar diskusi bersama yang ditayangkan Live di Instagram HaiBunda dan Detik Jabar. Acara yang berlangsung pada Kamis (21/4/2022) ini mengambil lokasi di Trans Luxury Hotel, Bandung, Jawa Barat.
Acara yang bertajuk Bunda-bunda Jabar Kartinian ini, menghadirkan narasumber yang merupakan perempuan sekaligus Bunda berdaya, salah satunya Sonya Fatmala, Ketua Jabar Bergerak Kab.Bandung Barat. Aktif berorganisasi, tidak membuat Bunda Sonya lupa terhadap perannya sebagai istri dan juga Bunda. Pada diskusi tersebut, Bunda Sonya berbagi mengenai caranya mengajarkan kesetaraan perempuan kepada anak-anak sejak dini. Untuk mengingatkan Bunda, simak pada video berikut ini, yuk!
TOPIK TERKAIT
VIDEO TERKAIT
TERPOPULER
Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya
Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya
Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk
Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli
Cara Diet Aktor Korea Yoon Si Yoon untuk Turunkan BB 5 Kg dalam 1 Hari
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia
Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya
Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk
Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli
Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya
FOTO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
lntip Koleksi Mobil Mewah Widiyanti Putri Menteri Paling Kaya di Indonesia
-
Beautynesia
5 Tips Penempatan Jam Dinding di Rumah agar Datangkan Keberuntungan Menurut Feng Shui
-
Female Daily
Mulai Menjamur, Body Mist Diprediksikan Bakal Jadi Tren di Tahun 2025!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kenali 5 Perbedaan Toner, Essence, Serum, Biar Nggak Salah Pakai Skincare
-
Mommies Daily
10 Pekerjaan yang Diprediksi Hilang Dalam 10 Tahun Akibat Kecanggihan Teknologi, Profesi Andakah Salah Satunya?