parenting
7 Potret Pierre Roland & Putrinya yang Mengidap Diabetes Sejak Umur 3 Tahun
Kamis, 13 Oct 2022 07:30 WIBPierre Roland, aktor kenamaan tahun 90-an ini membagikan kondisi sang putri yang mengidap Diabetes tipe 1, Bunda. Intip potret-potret kebersamaan mereka, yuk.
Dari ketiga anaknya, Pierre Roland memiliki seorang anak perempuan bernama Efrata Taylor Christy. Putri bungsu Peirre ini lahir pada 2013 dan mengidap Diabetes tipe 1 sejak berusia 3 tahun. (Foto: Instagram @pierrerolandc)