parenting
7 Potret Glenca Chysara dan Sang Ayah, Rocker di Era 90-an
Rabu, 16 Nov 2022 20:10 WIBAktris muda Glenca Chysara merupakan anak dari seorang musisi rock ternama di era 90-an. Bunda, yuk intip potret kebersamaannya dengan ayahanda, Rudy.
Tak hanya menjalin hubungan dekat, Glenca dan Rudy juga memiliki bakat di bidang tarik suara. Keduanya pernah mengunggah lagu duet di YouTube yang berjudul Aku Mencintaimu. (Foto: Instagram @rudy.chysaraa & @glencachysaraofficial)