

02:18
HaiBunda kini memiliki program terbaru, yaitu Cerita Fabel Animasi. Bunda bisa memperlihatkan video cerita dongeng ini pada Si Kecil saat bersama. Selain bisa membuat waktu berkualitas bersama Si Kecil, Bunda juga bisa mengedukasinya dengan nilai yang ditanamkan pada cerita fabel kali ini.
Pada episode pertama Bubun hadirkan cerita fabel animasi berjudul 'Zebra Tidak Mau Berbagi'. Dikisahkan sekumpulan zebra memiliki sumber air yang mereka gunakan sehari-hari. Namun tiba-tiba, ada sekumpulan binatang lain yang justru berusaha mengambil alih sumber air mereka dan bahkan ingin memangsa zebra! Bagaimana cerita selengkapnya? Yuk, langsung simak ceritanya pada video berikut ini!
02:18
03:29
03:31
03:12
02:42
03:41