Felicia Angelica, Anak 12 Tahun Viral di TikTok & Juara Nyanyi Tingkat Asia Pasifik
24:04
Tim Multimedia HaiBunda | HaiBunda
Rabu, 22 Nov 2023 14:00 WIBKali ini Bubun ajak Bunda berkenalan dengan anak berusia 9 tahun yang sudah memenangkan lomba menyanyi di Sanremo Junior Italia 2023, yaitu Atiya Purnomo. Selain berprestasi di bidang menyanyi, Atiya juga menyandang gelar sebagai Puteri Kesenian Cilik Banten, lho, Bunda. Yuk, simak perjalanan Atiya meraih prestasinya yang mendapat dukungan penuh dari sang Ibunda, Bunda Prully. Simak pada video berikut ini ya!