00:50
Selain menjadi Ayah siaga, peran pasangan dibutuhkan dalam menjalin kedekatan dengan Si Kecil sejak berada dalam kandungan. Pasalnya, bayi sudah dapat mendengar suara dari luar rahim sejak usianya mencapai 5 - 6 bulan. Jika Ayah dan Bunda mulai aktif mengajaknya berbicara, Ia dapat mengenali suara Ayah sebelum dilahirkan.
Oleh karena itu, Ayah bisa lakukan beberapa cara berikut untuk mengajak ngobrol bayi sejak dalam kandungan. Yuk, simak caranya pada video ini!
00:50
00:42
02:01
02:17
01:34
03:18