HaiBunda

TRENDING

Naysilla Mirdad Niat Mualaf, Ini Reaksi Lydia Kandou

Asri Ediyati   |   HaiBunda

Sabtu, 16 May 2020 18:14 WIB
Lydia Kandou dan Naysilla Mirdad/ Foto: Instagram @naymirdad
Jakarta -

Naysilla Mirdad dikabarkan tengah serius menjalani hubungan dengan kekasihnya Roestiandi Tsamanov. Ia bahkan dikabarkan akan segera menikah dengan kekasihnya yang merupakan seorang Muslim itu.

Mengutip dari detikcom, dalam tayangan salah satu infotainment, Jamal Mirdad sempat mengatakan tidak menutup kemungkinan Naysilla akan berpindah keyakinan, menjadi mualaf. Sang ibunda, Lydia Kandou juga sudah tahu soal beda keyakinan Naysilla dengan kekasih.

Lydia Kandou juga mengaku dirinya sudah mengenal baik Roestiandi. Masalah restu, Lydia Kandou sudah memberikan lampu hijau.


"Sudah lama, sama tante juga sudah baik. Saya sih kalau anaknya cocok, keluarga tinggal merestui saja, mendoakan yang terbaik," kata Lydia Kandou.

Hanya saja, Roestiandi dan pihak keluarganya belum melaksanakan lamaran di keluarga Naysilla. "Belum tahu karena kan dari keluarga lakinya belum meminta kan, belum (lamaran)," sambungnya.

Saat ditanya tentang kabar Naysilla jadi mualaf, Lydia Kandou memberi komentar pendek. Ia meminta untuk menanyakan hal tersebut langsung pada Naysilla Mirdad.

"Aduh enggak ngerti deh, tanya langsung (Nay) saja deh," jawab Lydia Kandou.

Simak juga tips rumah tangga harmonis ala Ivy Batuta:



(aci/jue)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Jarang Terekspose, 5 Potret Gaya OOTD Mars Anak Sabai & Ringgo Agus Rahman

Parenting Nadhifa Fitrina

9 Gaya Berhubungan Intim saat Hamil Trimester 2

Kehamilan Melly Febrida

Deretan Artis Indonesia Lahir di Luar Negeri, Nirina Zubir di Madagaskar

Mom's Life Amira Salsabila

Di Negara Ini, Influencer Wajib Bergelar Sarjana atau Bersertifikat

Mom's Life Nadhifa Fitrina

5 Cara Mudah Membuat Roti Kukus Mekar dan Lembut

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

10 Cara Mengatasi Ketidakcocokan dengan Mertua

Jarang Terekspose, 5 Potret Gaya OOTD Mars Anak Sabai & Ringgo Agus Rahman

Di Negara Ini, Influencer Wajib Bergelar Sarjana atau Bersertifikat

9 Gaya Berhubungan Intim saat Hamil Trimester 2

Deretan Artis Indonesia Lahir di Luar Negeri, Nirina Zubir di Madagaskar

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK