HaiBunda

TRENDING

Istri Ungkap Firasat Aneh Sebelum Bani 'Seventeen' Meninggal Akibat Tsunami

Muhayati Faridatun   |   HaiBunda

Selasa, 01 Sep 2020 17:21 WIB
Istri Ungkap Firasat Aneh Sebelum Bani 'Seventeen' Meninggal Akibat Tsunami/ Foto: Instagram @cindriwhy
Jakarta -

Muhammad Awal Purbani, alias Bani 'Seventeen', jadi salah satu korban meninggal bencana Tsunami Banten pada 22 Desember 2018 lalu. Kepergiannya membuat sang istri, Cindri Wahyuni, merasakan duka mendalam.

Diakui Cindri, sebelum meninggalnya sang suami, ia seperti merasakan sebuah firasat. Hanya saja menurutnya, firasat tersebut tak terlalu ia pikirkan.

"Kalau dibilang firasat sih, dulu karena akhir-akhir sebelum kejadian (tsunami) sering gempa di wilayah kampung halamanku di NTB, yang gempa gede di Lombok, 2017, 2018. Nah aku sering lihat maps," kata Cindri, saat Intimate Interview HaiBunda via Zoom belum lama ini.


"Kok di seputaran dekat Selat Sunda itu ada gempa-gempa kecil, terus aku ngomong sama Mas Bani, hati-hati ya di sini tempat kamu main, hati-hati di sini sering gampa," sambungnya.

Entah kenapa, Cindri merasa dirinya jadi sering melihat peta lokasi tempat Bani akan manggung. Ia bahkan niat mengklik zoom di peta tersebut. Padahal sebelum-sebelumnya, dia jarang membuka peta di google jika memang tak ada keperluan mendesak.

"Jadi tumben aku nge-zoom mapnya, kasih lihat ke Mas Bani sebelum dia berangkat. Ini tempat kamu main, hati-hati di sana," ujar ibu dua anak yang berprofesi dokter ini.

Lalu bagaimana reaksi Bani 'Seventeen' kala itu? Bunda bisa tonton cerita Cindri Wahyuni selengkapnya dalam video Intimate Interview ini:



(yun/muf)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah

Mom's Life Arina Yulistara

60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur

Parenting ZAHARA ARRAHMA

Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami

Kehamilan Amrikh Palupi

Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya

Kehamilan Amrikh Palupi

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Intip 5 Momen Hengky Kurniawan Bareng Putranya Bintang yang Tak Kalah Tampan Bun

Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya

60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur

Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah

5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK