trending
Kate Middleton Ultah ke-39 Tahun, Intip 7 Potret Cantik Sang Istri Pangeran
Minggu, 10 Jan 2021 15:11 WIBKerajaan Inggris baru saja memperingati hari kelahiran istri Pangeran William, Kate Middleton ke-39 tahun, Bunda. Intip potretnya sebagai berikut, yuk.
Tanggal 9 Januari 2021 kemarin ditandai sebagai momen penting dalam keluarga kerajaan di Britania Raya, Bunda. Ini merupakan peringatan hari ulang tahun Kate Middleton ke-39 tahun. (Foto: Instagram @theroyalfamily)