TRENDING
Istri Daus Mini Akhirnya Buka Suara Alasan Minta Anak Yunita Dites DNA
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Sabtu, 27 Feb 2021 09:07 WIBDaus Mini dan istrinya, Selvi Hana Wijaya, dilaporkan ke Komnas Perlindungan Anak. Keduanya dilaporkan mantan istri Daus, Yunita Lestari.
Yunita melaporkan pasangan ini karena tak terima tes DNA anaknya diragukan. Setelah lama bungkam, Selvi akhirnya angkat bicara mengenai kasus ini, Bunda.
Baca Juga : 7 Foto Kedekatan Daus Mini dan Anaknya |
Didampingi kuasa hukumnya, Selvi mengatakan bahwa keinginannya itu wajar. Meski begitu, keinginan ini bukan dilakukan atas niat menuduh yang tidak-tidak kepada Yunita Lestari.
"Permintaan keinginan untuk tes DNA dari keluarga Daus dan istri bukan termasuk untuk menuduh Yunita. Tapi, lebih ketentraman keluarga saja. Dasarnya adalah tadi, ada ketakutan dari keluarga ini, mungkin dikhawatirkan, bukan curiga macam-macam, kekhawatiran," kata Acong Latif, kuasa hukum Selvi.
Dalam kesempatan ini, Selvi juga menyampaikan alasan keraguannya. Apa kata Selvi?
Simak video di bawah ini, Bun:
Perceraian, Pelajaran Hidup Terhebat untuk Enno Lerian
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Daus Mini Rahasiakan Kehamilan Istri hingga Sang Anak Lahir, Ternyata Ini Alasannya
Kisruh DNA, Daus Mini Akhirnya Akui Anak Yunita Darah Dagingnya
Terpopuler: Resep Ayam Goreng - Foto Lama Ririe Fairus & Ayus Sabyan Banjir Hujatan
Eks Istri Daus Mini Ngamuk Anaknya Diminta Tes DNA, Tegaskan Tak Ngemis Nafkah
TERPOPULER
Kisah Influencer Alami Kerusakan Ginjal usai Mencoba Tren Diet Karnivora
Tak Pernah TK, Apakah Anak Tetap Bisa Daftar SD?
Berapa Lama Orang Tinggi Hidup? Ini Fakta Menariknya
Daftar Nama yang Dilarang Nabi Muhammad SAW untuk Diberikan ke Anak
310 Nama Bayi Laki-laki dalam Bahasa Sansekerta Penuh Makna Baik, Termasuk Cerdas
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
7 Artis Korea yang Raih Peringkat Model Iklan Teratas, Park Jeong Min Kalahkan BTS
Kisah Bunda Alami Benjolan Misterius setelah Operasi Caesar, Ternyata...
Kisah Influencer Alami Kerusakan Ginjal usai Mencoba Tren Diet Karnivora
Berapa Lama Orang Tinggi Hidup? Ini Fakta Menariknya
OST 'Kpop Demon Hunters' Menang Golden Globes, EJAE Menangis Haru di Panggung
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ini Alasan Jennifer Lawrence Lebih Nyaman Lakukan Adegan Intim dengan Orang Asing
-
Beautynesia
7 Artis dengan Busana Terbaik di Golden Globes 2026, Ada Selena Gomez sampai Miley Cyrus
-
Female Daily
Winter aespa Jadi Global Ambassador AHC, Representasikan Clean Skin ala K-Beauty!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak Cinta 12 Januari: Aries Singkirkan Ego, Taurus Harus Realistis
-
Mommies Daily
Saat Gaji Istri Lebih Tinggi dari Suami, Hati-Hati akan 5 Hal Ini