Tips Dagang dari Olla Crazy Rich Depok untuk Bunda Buka Dagangan
08:55
Tim Haibunda | HaiBunda
Kamis, 18 Mar 2021 10:32 WIBOlla Crazy Rich Depok tahu sekali rasanya jatuh-bangun dalam berdagang. Sebab, awal dulu ia meniti usaha tidak memiliki kendaraan dan harus naik-turun bus. Ceritanya inspiratif banget, Bun. Seperti yang ia paparkan dalam video berikut.