HaiBunda

TRENDING

Simak Bun, Langkah Mudah Ganti ATM Bank BRI, Mandiri, dan BNI Sebelum Diblokir

Kurnia Yustiana   |   HaiBunda

Sabtu, 27 Mar 2021 15:16 WIB
Ilustrasi/Foto: iStock
Jakarta -

Sesuai mandat Bank Indonesia (BI), akan ada pergantian kartu ATM dari teknologi magnetic stripe ke chip sebelum 31 Desember 2021. Teknologi chip berfungsi untuk menghindari praktik kejahatan di sektor perbankan, khususnya lewat skema penggandaan kartu (skimming).

Untuk itu, sejumlah bank di Indonesia pun mendorong nasabah untuk mengganti kartu debit atau kartu ATM, Bunda. Bank BRI, Mandiri, dan BNI misalnya, memiliki prosedur serupa untuk penggantian kartu.

Untuk PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, mempersilahkan Bunda datang ke kantor cabang terdekat untuk mengganti kartu ATM. Kalau tak bisa ke kantor cabang, ada opsi lainnya, kok.


Bunda bisa menandatangani layanan penggantian mandiri (self service) lewat CS machine yang berlokasi di Pondok Indah Mall, Senayan City Mall, Kota Kasablanka Mall, Mandiri Cabang Depok, dan Mandiri Cabang Bekasi.

Corporate Secretary Bank Mandiri Rudi As Aturridha memastikan proses pergantian kartu ATM itu tidak dipungut biaya alias gratis.

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.

(kuy/kuy)

Simak video di bawah ini, Bun:

Tips Mengelola Keuangan Ala Astrid Tiar

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Keseruan Wendy Cagur dan Keluarga Liburan di Korea Selatan, Ini 5 Potretnya

Parenting Nadhifa Fitrina

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Parenting ZAHARA ARRAHMA

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Menyusui Amrikh Palupi

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

Kehamilan Annisa Aulia Rahim

Cara Diet Aktor Korea Yoon Si Yoon untuk Turunkan BB 5 Kg dalam 1 Hari

Mom's Life Arina Yulistara

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Ini Alasan Kenapa Bunda Tak Boleh Paksa Si Kecil Memeluk Saudaranya

Khayru Putra Gunawan Sudrajat Kerap Dibully saat Kecil, Kini Sudah Kuliah di Australia

Sunat Anak Laki-Laki: Usia yang Tepat, Estimasi Biaya, Manfaat, Risiko & Perawatannya

Kenali Ciri Stadium Awal Kanker Payudara dari Kulit Tubuh, Termasuk Tampak seperti Jeruk

Seberapa Besar Peluang Hamil Anak Kembar dari 1 Embrio Melalui IVF? Simak Kata Ahli

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK