TRENDING
Viral Disebut Reinkarnasi Nike Ardilla, Amel Bingung
Annisa Afani | HaiBunda
Sabtu, 26 Jun 2021 19:00 WIBSejak beberapa waktu belakangan beredar video tentang sosok wanita yang mirip dengan penyanyi rock wanita Nike Ardilla di media sosial. Video tersebut diunggah pertama kali melalui TikTok, Bunda.
Diketahui, konten berdurasi pendek tersebut berasal dari Agus Saprudin, yang mengunggahnya melalui akun @iamaugustsap. Di video tersebut Agus secara jelas memperlihatkan wajah cantik natural wanita tersebut, lho.
"Rate 10 sampai 100 brp % mirip nya dgn alm.nike ardila @humonta ,patner @kipotart @luckyadindaa #fyp #foryou #foryoupage #nikeardilla #inigayague," tulis Agus pada unggahannya.
Wanita yang dinilai mirip dengan Nike Ardilla itu tampak sedang berpose memakai jaket kulit, kaus hitam dan celana jeans. Rambutnya yang bergelombang dan pendek mengingatkan sontak netizen akan sosok Nike Ardilla.
Mengutip dari detikcom, diketahui bahwa wanita yang viral mirip Nike Ardilla itu merupakan model pemotretan dari seorang fotografer bernama Taufik Akbar. Saat dikonfirmasi, Taufik mengatakan jika wanita yang disebut mirip Nike itu bernama Siti Aisyah Mardhiya Amilia atau akrab disapa Amel.
Taufik mengaku awalnya dia juga tak mengenal Amel yang disebut mirip Nike. Dia sendiri memotret Siti secara tak sengaja. Dalam kesehariannya, dia terbiasa memotret dengan gaya street photo orang-orang yang tak dikenal. Taufik dan temannya biasanya hunting foto di sekitar Sudirman dan Dukuh Atas, Jakarta Pusat.
Saat ditanya, Amel mengataku bahwa dirinya terkejut ketika mengetahui video soal dirinya viral. Meski begitu, ia senang karena respon yang diperoleh dari publik positif.
"Aku agak kaget dan senang karena semua orang alhamdulillah banget responnya positif yang bikin aku tambah semangat berkarya," ungkap Amel.
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Simak juga fakta dan mitos mengenai anak kembar dalam video berikut:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Tangis Ibunda Nike Ardilla Bertemu Gadis Viral yang Mirip Putrinya
Terpopuler: Tips Hamil Anak Kembar, Kisah Cinta Nike Ardilla yang Tak Terungkap
Kisah Cinta Nike Ardilla Diungkap Sahabat, Pacar Ditikung Teman Sebelum Ajal
19 Maret 1995, Nike Ardilla Tewas dalam Kecelakaan Tragis di Usia 19 Tahun
TERPOPULER
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
Terpopuler: Potret Rumah Artis Indonesia yang Dilengkapi Ruang Nge-Gym
5 Potret Outfit Kim Yoo Jung, Artis Cantik Korea Bintang Drakor Dear X
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
5 Potret Kompak Sigit Wardana 'Base Jam' dan Sang Putri yang Sudah Gadis
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
5 Potret Outfit Kim Yoo Jung, Artis Cantik Korea Bintang Drakor Dear X
Terpopuler: Potret Rumah Artis Indonesia yang Dilengkapi Ruang Nge-Gym
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Terpopuler: Curhatan Hidup Atalia Praratya hingga Pandji Pragiwaksono Bahas Adat Toraja
-
Beautynesia
Wamen Diktisaintek Stella Christie: Penelitian Tunjukkan Perempuan dan Pria Sama Pintarnya di Bidang STEM
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Transformasi Makeup Anak Kiai Saat Menikah, Cantiknya Bikin Pangling!
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!