TRENDING
Nicholas Saputra Posting Wanita Misterius, Netizen Geger Minta Penjelasan Bun
Annisa Afani | HaiBunda
Kamis, 29 Jul 2021 13:31 WIBNicholas Saputra dikenal sebagai sosok yang amat tertutup, terutama mengenai kehidupan pribadinya, Bunda. Sehingga, saat aktor tampan tersebut posting potret seorang wanita, langsung membuat geger para penggemarnya di media sosial.
Seperti belum lama ini, melalui akun Instagramnya, bintang 'Ada Apa Dengan Cinta itu' berhasil menghebohnya dunia jagat maya.
Ia mengunggah poret siluet seorang wanita misterius. Dalam unggahan tersebut, wanita yang menjadi perbincangan ini tampak tengah menikmati senja, Bunda.
Sontak, kolom komentar unggahan tersebut pun diserbu oleh penggemarnya yang didominasi wanita. Mereka menuliskan berbagai ungkapan hati, termasuk akui kecemburuan.
"Enggak usah bikin aku cemburu. Ajakan tanam bakau bisa kan pakai foto mu?" tulis akun @maya**** sambil meninggal emoticon menangis.
Kemudian ada pula dari akun @erik****. Turut menunggukan emoticon yang sama, ia meminta penjelasan Nicholas tentang sosok wanita tersebut.
"Siapa itu mas, tolong jelaskan," tuturnya.
Untuk diketahui, sebetulnya potret tersebut Nicholas unggah sebagai bentuk campaign, Bunda. Ia ingin mengajak masyarakat untuk lebih peduli pada lingkungan dengan menanam bakau di daerah pesisir.
"Peran tanaman bakau di wilayah pesisir sangat penting bagi kehidupan kita. Selain mencegah abrasi, ekosistem bakau juga menjadi tempat berkembang biak beragam hewan laut," tulisnya melalui akun @nicholassaputra, dikutip pada Kamis (28/7/2021).
Sebelumnya, nama pria kelahiran Jakarta itu juga sempat jadi topik perbincangan, Bunda. Kejadian tersebut berawal dari posting-an twitter oleh akun @teh_L.
Dalam cuitannya, ia mengunggah dua hasil tangkapan layar berisi curhatan seorang bunda yang baru mendapat vaksin. Di duga, vaksinasi tersebut diadakan untuk para seniman dan budayawan.
Diceritakan oleh akun tersebut, bahwa sempat ada drama saat mengantre untuk vaksin. Drama terjadi pada antrean dari meja 1 untuk pendataan, ke meja 2 untuk menanyakan riwayat kesehatan.
"Awalnya sih lancar saja waktu antre dari meja 1 semua berjalan tertib. Tapi waktu dari meja 1 ke meja 2, antrean mulai dikacaukan oleh para seleb yang datang belakangan tapi langsung disilakan petugas duduk di meja dua," kata akun tersebut.
Menurutnya, saat itu, ia masih memaklumi jika satu orang yang menyela antrean. Akan tetapi dirinya kesal ketika dua kali disela, Bunda.
"Padahal di belakang saya juga sudah ada beberapa orang yang antre. Bahkan seorang pemuda yang antre di barisan saya, menghampiri saya dan bilang, 'Bu, ini barisan antrean kita kok enggak maju-maju ya..' Mungkin dia berharap saya tidak membiarkan diri disela terus gilirannya," ungkapnya.
Bunda itu kemudian merasa salut ketika menyadari bahwa Nicholas Saputra yang merupakan aktor terkenal, ikut dalam barisan antrean dari pagi dan berada di barisan antrean, di samping antreannya. Melihat aksi sang aktor, bunda itu mengatakan bahwa aktor 37 tahun itu memilih tertib antre walaupun punya privilege untuk bisa maju langsung.
Lalu, ada lagi yang bikin bunda tersebut kagum dengan Nicholas Saputra. Baca kelanjutannya di halaman berikut.
Yuk mengenal seniman balon termuda di Indonesia dalam video berikut:
(AFN)
NICHOLAS SAPUTRA SAMPAI TEGUR PANITIA VAKSINASI
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Potret Ucapan Manis Alyssa di Ulang Tahun Maia Estianty, Penuh Makna
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Nicholas Saputra Merasa Hidupnya Tak Menarik, Kok Bisa?
Jawaban Nicholas Saputra saat Ditanya Siapa Kekasihnya & Alasan Tak Umbar Kehidupan Pribadi
Dian Sastro Ungkap Nicholas Saputra Ternyata Suka Drakor, Apa yang Ditonton?
Wow! Nicholas Saputra Jadi Trending karena Bela Ibu-ibu yang Disela Antreannya
TERPOPULER
Denada Akui Ressa Rizky Rossano sebagai Anak Kandung
Ciri Pasangan yang Saling Percaya, Sering Ucapkan 7 Kalimat Ini Menurut Psikolog Harvard
Potret Pangeran Mateen & Istri yang Sedang Hamil, Akur dengan Ibunda
Aurel Hermansyah Tunda Hamil Anak Ketiga, Akui Sulit Turunkan BB Usai Lahirkan Azzura
Bayi 19 Bulan Jatuh dari Pintu Mobil yang Berjalan, Ibunda Ditangkap Kepolisian
REKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Serum Vitamin C, Cerahkan Wajah Kusam dan Bikin Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaTERBARU DARI HAIBUNDA
Ciri Pasangan yang Saling Percaya, Sering Ucapkan 7 Kalimat Ini Menurut Psikolog Harvard
Aurel Hermansyah Tunda Hamil Anak Ketiga, Akui Sulit Turunkan BB Usai Lahirkan Azzura
Bayi 19 Bulan Jatuh dari Pintu Mobil yang Berjalan, Ibunda Ditangkap Kepolisian
14 Penyedia Jasa Konsultasi Online Psikolog Gratis sampai Berbayar, Jaga Kesehatan Mental
Potret Pangeran Mateen & Istri yang Sedang Hamil, Akur dengan Ibunda
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Wajib Dicoba! Ini 10 Street Food Paling Terkenal di Dunia
-
Beautynesia
Rose Tampil Rock & Roll Pakai Outfit Serba Eksklusif di Konser BLACKPINK "Deadline" Tokyo
-
Female Daily
Ini Parfum untuk Gen Z yang Lagi Ngejar Mimpi, Ambisius, dan Aktif Seharian!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Claire Danes Menangis Histeris Saat Tahu Hamil di Usia 44, Tak Menyangka
-
Mommies Daily
10 Rekomendasi Tisu Micellar Water Praktis, Nggak Ribet Bersihin Wajah!