FOTO

trending

7 Potret Acara Ngunduh Mantu Ria Ricis dan Teuku Ryan yang Tak Kalah Mewah

Instagram   |   HaiBunda

Selasa, 01 Feb 2022 07:10 WIB

Ria Ricis dan Teuku Ryan resmi menikah pada November 2021 lalu, Bunda. Belum lama ini, pasangan tersebut mengadakan acara ngunduh mantu. Lihat potretnya, yuk.

<p>Ria Ricis dan Teuku Ryan resmi menikah pada 12 November 2021 lalu. Dua bulan menjalani rumah tangga, kali ini mereka menggelar acara ngunduh mantu. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)<br /><br /><br /></p>
<p>Acara ngunduh mantu digelar di Aceh, yang merupakan kampung halaman sang suami. Ria Ricis dan Teuku Ryan tampil kompak mengenakan busana pengantin berwarna lembut dengan sentuhan adat Aceh. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)<br /><br /><br /></p>
<p>Acara tersebut digelar dengan mengundang kerabat dekat mereka. Ria Ricis dan Teuku Ryan menyapa para tamu undangan ketika acara dimulai. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)<br /><br /><br /></p>
<p>Aktor berusia 27 tahun itu tampak menuntun Ria Ricis ke atas pelaminan. Ia mendampingi sang istri yang terlihat cantik dengan mengenakan gaun pengantin. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)<br /><br /><br /></p>
<p>Ria Ricis dan Teuku Ryan juga melempar bunga kepada para tamu undangan yang hadir. Kemeriahan acara begitu terpancar dari potret mereka. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)<br /><br /><br /></p>
<p>Kini sudah menikah, pasangan artis ini sudah tak segan mengumbar kemesraan. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)<br /><br /></p>
<p>Sebelumnya, acara pernikahan Ria Ricis dan Teuku Ryan digelar tak kalah mewah. Mereka menikah di salah satu hotel bintang lima kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan. (Foto: Instagram @canolaphoto @hisyam.sajin)</p>

Ria Ricis dan Teuku Ryan resmi menikah pada 12 November 2021 lalu. Dua bulan menjalani rumah tangga, kali ini mereka menggelar acara ngunduh mantu. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)


Acara ngunduh mantu digelar di Aceh, yang merupakan kampung halaman sang suami. Ria Ricis dan Teuku Ryan tampil kompak mengenakan busana pengantin berwarna lembut dengan sentuhan adat Aceh. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)


Acara tersebut digelar dengan mengundang kerabat dekat mereka. Ria Ricis dan Teuku Ryan menyapa para tamu undangan ketika acara dimulai. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)


Aktor berusia 27 tahun itu tampak menuntun Ria Ricis ke atas pelaminan. Ia mendampingi sang istri yang terlihat cantik dengan mengenakan gaun pengantin. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)


Ria Ricis dan Teuku Ryan juga melempar bunga kepada para tamu undangan yang hadir. Kemeriahan acara begitu terpancar dari potret mereka. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)


Kini sudah menikah, pasangan artis ini sudah tak segan mengumbar kemesraan. (Foto: Instagram @canolaphoto @antzcreator @hisyam.sajin)

Sebelumnya, acara pernikahan Ria Ricis dan Teuku Ryan digelar tak kalah mewah. Mereka menikah di salah satu hotel bintang lima kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan. (Foto: Instagram @canolaphoto @hisyam.sajin)

TOPIK TERKAIT

HIGHLIGHT