TRENDING
Putuskan Hijrah, Arie Untung & Istri Sempat Putus Asa Alami Masalah Keuangan
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Kamis, 30 Jun 2022 20:00 WIBPresenter Ari Untung kini sibuk membangun bisnis bersama istrinya, Fenita Arie. Keduanya sudah jarang terlihat di layar kaca setelah memutuskan untuk berhijrah, Bunda.
"Beberapa tahun belakangan ini memang tidak lagi tampil di televisi," kata Arie Untung.
Perjuangan Arie dan Fenita untuk bisa sukses di bisnis tak mudah. Pasangan yang telah dikaruniai tiga anak ini pernah mengalami krisis keuangan lho.
Di awal berhijrah, Arie Untung memutuskan berhenti syuting. Ia menjadi lebih selektif dalam memilih pekerjaan.
"Waktu kami mulai belajar di awal, di kantor kan jadi agak milih pekerjaan. Saya syuting juga berhenti, karena ada beberapa yang saya sudah enggak lah. Terus komedi juga berhenti karena bentuknya sudah beda. Jadi secara ekonomi makin menurun lah saat itu," ujar Arie Untung.
Kondisi menjadi semakin parah saat Fenita Arie juga memutuskan untuk berhenti menjadi presenter gosip. Kala itu, Fenita memutuskan untuk berhijab.
"Dia (Fenita Arie) malah ikutan resign dari kerjaan. Jadi kami sama-sama menurun," ujar Arie Untung.
Arie Untung dan Fenita Arie sempat merasa putus asa karena mengalami krisis keuangan. Tak cuma Arie, Fenita juga mulai selektif memilih pekerjaan di dunia hiburan, Bunda. Di saat bersamaan, tabungan mereka pas-pasan.
"Dulu kami sudah hopeless, tabungan juga sudah tinggal segitunya," ungkap pria 46 tahun ini.
Untuk mengatasi krisis tersebut, Arie sampai meminta-minta pekerjaan kepada teman-temannya. Hal ini dilakukannya tanpa sepengetahuan sang istri.
Kerja keras memang tak mengkhianati hasil. Usaha Arie dibarengi keyakinan dan ikhtiar pun berhasil. Ia dan Fenita kini telah berhasil melewati masa-masa sulit. Seperti apa ceritanya?
TERUSKAN MEMBACA DI SINI.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Simak juga cerita Celine Evangelista menjalani puasa dan belajar dari ustaz, dalam video berikut:
(ank/som)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Alasan Putra Arie Untung Makan Mi Instan Hampir Tiap Hari Meski Dikasih Rp1,5 Juta Sebulan
Tersiram Air Panas Sampai Oplas, Kisah Awal Fenita Arie Putuskan Berhijrah
Fenita Arie Lindungi Arie Untung Usai Dikritik karena Bandingkan Corona
7 Fakta Arie Untung yang Dicaci Maki karena Remehkan Virus Corona
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Kompak Banget, Potret Nikita Willy dan Nona Willy Liburan Bareng Suami dan Anak ke Jepang
Mengenal Protein Energy Ratio dan Pentingnya untuk Tumbuh Kembang Anak
Pesona Moka Fang Istri Aaron Kwok Setelah Melahirkan Anak Ketiga, Tunai Pujian Bun
7 Cara Menghadapi Mertua Egois yang Selalu Memaksakan Kehendak
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Atalia Praratya Tak Kuasa Tahan Tangis Curhat Diterpa Badai Ujian Hidup
-
Beautynesia
5 Tanda Rumah yang Dapat Tunjukkan Penghuninya Dilanda Stres
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Potret Cantik 'Dewi eSports' yang Curi Perhatian di Acara LoL Worlds 2025
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!