trending
7 Potret Muzakki Ramdhan, Pemeran Wisnu di Film Pengabdi Setan 2: Communion
Rabu, 10 Aug 2022 07:30 WIBFilm Pengabdi Setan 2: Communion tengah menjadi tontonan yang laris manis di bioskop. Salah satu pemerannya, Muzakki Ramdhan curi perhatian lewat tokoh Wisnu.
Bunda yang sudah menyaksikan film Pengabdi Setan 2: Communion tentu tidak asing dengan Wisnu Hendrawan. Karakter itu dimainkan oleh aktor remaja bernama Muzakki Ramdhan. (Foto: Instagram @m.u.z.a.k.k.i)