7 Potret Kehangatan Keluarga Edric Tjandra, Gaya Sang Anak Jadi Sorotan
7 Foto
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Jumat, 18 Jul 2025 06:30 WIB
Nama aktor Dion Wiyoko tengah menjadi perbincangan lantaran berhasil memerankan karakter Jonathan di film Sore: Istri dari Masa Depan. Dion sendiri sudah menikah dan memiliki seorang anak, Bunda. (Foto: Instagram @dionwiyoko)