HaiBunda

MENYUSUI

3 Penyebab Busui Sering Ikut Tertidur saat Menyusui Bayi

  |   HaiBunda

Senin, 30 May 2022 20:30 WIB

Apakah Bunda merasa jadi lebih mudah tertidur pada masa menyusui? Misalkan saja saat sedang menyusui Si Kecil dengan posisi berbaring, Bunda jadi ikut tertidur. Tak mengherankan bila banyak ibu menyusui yang terlelap saat menyusui lho, Bun. Apalagi, saat menyusui di jam-jam rawan seperti siang dan malam hari.

Seperti diketahui, bayi baru lahir perlu menyusu setiap 2 - 3 jam sekali. Artinya, karena durasi tidur mereka yang pendek, ibu baru cenderung kurang tidur. Oleh karena itu, Busui pun kerap mudah tertidur terutama saat menyusui. Selain itu, ada penyebab lainnya yang membuat Busui jadi sering ikut tertidur ketika menyusui. Simak pada video ya, Bunda.

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

Kata Kuasa Hukum soal Isu Orang Ketiga di Tengah Perceraian Raisa dan Hamish Daud

Mom's Life Amira Salsabila

Felicya Angelista Terharu Dapat Kejutan Ultah dari Hito Caesar Usai Nonton Konser BLACKPINK

Mom's Life Amira Salsabila

Umrah Mandiri Resmi Dilegalkan, Ini Syarat dan Risiko yang Harus Diketahui Jemaah Indonesia

Mom's Life Amira Salsabila

Rata-Rata IQ Orang Indonesia Terendah di ASEAN, Apa Penyebabnya?

Mom's Life Ajeng Pratiwi & Sutan Muhammad Aqil

6 Kabar Cerai Artis 2025 yang Mengejutkan, Acha Septriasa hingga Raisa

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Felicya Angelista Terharu Dapat Kejutan Ultah dari Hito Caesar Usai Nonton Konser BLACKPINK

Umrah Mandiri Resmi Dilegalkan, Ini Syarat dan Risiko yang Harus Diketahui Jemaah Indonesia

Kata Kuasa Hukum soal Isu Orang Ketiga di Tengah Perceraian Raisa dan Hamish Daud

Apakah IQ Seseorang Bisa Berubah & Ditingkatkan? Begini Menurut Penelitian

Vaksin HPV untuk Cegah Kanker Serviks dan Waktu Pemberian yang Disarankan Dokter

FOTO

DETIK NETWORK