01:50
        Apakah Bunda sedang ada dalam tahap menyusui Si Kecil? Selain menerapkan direct breastfeeding (DBF), Bunda juga bisa melakukan pompa ASI ya. Ini bisa dilakukan sebanyak 8-12 kali dalam sehari.
Jangan lewatkan juga pompa ASI di malam hari, karena memiliki beberapa manfaat. Simak penjelasan manfaatnya pada video, yuk!
                    01:50
                    01:50
01:31
                    01:15
01:48
                    00:52