
moms-life
Simpel Bun, 6 Cara Bikin Kulit Wajah Glowing
HaiBunda
Selasa, 09 Mar 2021 19:37 WIB

Punya kulit wajah glowing, sehat, dan bercahaya, adalah impian semua wanita. Namun, tak sedikit Bunda yang mengalami kesulitan untuk mewujudkan keinginan itu.
Bagaimana tidak, biasanya gaya hidup yang kurang sehat bisa jadi faktor mengapa kulit Bunda jadi kusam dan kurang ternutrisi. Kurang tidur, polusi, dan stres juga bisa menjadi penyebabnya lho.
Untuk mengatasinya, Bunda bisa melakukan perawatan wajah dengan bantuan produk perawatan kulit atau yang biasa disebut dengan skincare. Produk skincare memiliki banyak tahapan, Bunda. Jadi, jangan sampai salah mengaplikasikannya ya.
Selain perawatan dari produk skincare, Bunda juga bisa melakukan perawatan kulit di klinik kecantikan. Bunda bisa melakukan pijat wajah dan rangkaian perawatan lainnya.
Hmmm, takut ke klinik kecantikan karena pandemi? Jangan khawatir, ada beberapa cara simpel perawatan kulit untuk membuat kulit wajah Bunda tampak glowing.
Apa saja tips selengkapnya? Yuk TERUSKAN MEMBACA DI SINI.
(mua/muf)TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT

Mom's Life
13 Makanan yang Bisa Bikin Wajah Glowing, Kulit Sehat Tanpa Jerawat

Mom's Life
7 Scrub Alami untuk Wajah dan Cara Membuatnya, Wajah Glowing Bebas Jerawat & Flek Hitam

Mom's Life
5 Cara Membuat Wajah Glowing dengan Air Mawar, Awet Muda Bebas Flek Hitam

Mom's Life
5 Kesalahan Mencuci Wajah yang Sering Tak Disadari, Hentikan dari Sekarang

Mom's Life
4 Tips Pakai Sheet Mask Agar Wajah Lembap dan Glowing

Mom's Life
5 Langkah Merawat Wajah Jadi Lebih Glowing
HIGHLIGHT
HAIBUNDA STORIES
REKOMENDASI PRODUK
INFOGRAFIS
KOMIK BUNDA
FOTO
Fase Bunda