MOM'S LIFE
7 Jenis Tanaman Hias yang Mampu Hidup dalam Cahaya Redup
Vauri Audia | HaiBunda
Sabtu, 01 May 2021 06:01 WIBSinar matahari adalah salah satu unsur penting yang dibutuhkan tanaman hias untuk tumbuh. Namun, ada juga lho, tanaman yang ternyata bisa hidup tanpa sinar matahari atau hanya perlu sedikit paparan sinar matahari untuk tetap tumbuh.
Tanaman hias jenis ini cocok bagi Bunda yang memiliki rumah dengan jendela tidak terlalu banyak atau bahkan pencahayaan matahari minim. Bahkan, sangat pas buat Bunda yang ingin mulai memelihara tanaman, tapi sibuk dan tidak punya banyak waktu untuk mengurusnya.
Dirangkum dari sumber Good House Keeping, berikut tujuh tanaman hias yang tidak perlu banyak sinar matahari.
1. Spider Plant
Spider plant adalah jenis tanaman yang dapat tumbuh dengan cepat. Jenis tanaman ini sangat cantik bila digantungkan dalam pot. Tanaman dengan nama lain Chlorophytum sp. ini bisa tumbuh di tempat minim cahaya sehingga mudah untuk merawatnya.
Terkadang, spider plant dapat menghasilkan bunga putih yang cantik. Bagi anak-anak dan hewan peliharaan di rumah, tanaman ini sangat aman dan tidak menimbulkan racun.
2. Philodendron
Philodendron adalah salah satu jenis tanaman hias yang sedang popular di masa pandemi dan memiliki fungsi sebagai elemen pembentuk taman rumah. Tanaman ini digemari lantaran memiliki daun yang menarik dengan beragam jenis daun dan warna.
Terlebih lagi, tanaman gantung dalam ruangan ini adalah pecinta teduh dan perawatannya sangat mudah dilakukan. Mirip dengan pothos, mereka dianggap relatif tahan kekeringan dan dapat tumbuh dalam cahaya terang hingga sedang.
3. Bromeliad (Bromeliaceae)
Bromeliad mungkin adalah jenis tanaman tropis yang paling mudah untuk tumbuh, karena tanaman ini dapat ditanam di papan kayu atau digantung di dinding. Sifatnya yang epifit tropis (tanaman udara) menjadikan tanaman ini mudah beradaptasi.
Tanaman ini juga toleran terhadap perubahan adaptasi lingkungan dibandingkan dengan tanaman berdaun lebat sejenisnya. Bahkan, tanaman hias ini benar-benar dapat tumbuh subur dalam kondisi lembap seperti di kamar mandi.
4. Peace Lily
Bunga peace lily memiliki warna putih yang indah serta memberikan kesan yang menawan pada sudut ruangan Bunda. Tanaman ini mudah tumbuh dan sangat lah mudah untuk dirawat, serta dapat mekar selama berbulan-bulan.
Oleh karena itu, menghindari sinar matahari langsung dan menjaga suhu tetap lembap adalah langkah yang tepat untuk menjaga kualitas dari tanaman ini.
Jika Bunda sering lupa menyiram, memilih peace lily sebagai tanaman hias kesayangan bisa dicoba.
Bunda punya tanaman hias anthurium? Cek video di bawah ini deh, pasti langsung jatuh cinta melihatnya!
(fia/fia)
AGLAONEMA, LIDAH MERTUA, DAN DIEFFENBACHIA
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Cara Merawat Janda Bolong Agar Selalu Indah Dipandang
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Mengenal 3 Bunga Nasional Indonesia yang Cantik dan Unik, Bunda Punya di Rumah?
9 Tanaman Hias untuk Ide Hampers Lebaran, Unik dan Berkesan
11 Tanaman Hias Indoor Mini yang Cocok untuk Rumah Mungil, Cantik dan Mudah Dirawat
11 Jenis Tanaman Hias Pinggir Kolam Ikan, Bikin Cantik
TERPOPULER
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Keren! 5 Potret Sada Anak Fitri Tropica Ikut Lomba Ice Skating di Malaysia, Jadi Princess Belle
Turun BB 25 Kg dalam 4 Bulan, Ini 4 Cara Ampuh Menurut Pakar Bun!
Intip 5 Momen Hengky Kurniawan Bareng Putranya Bintang yang Tak Kalah Tampan Bun
Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
10 Tahun Pacaran, Kim Ga Eun dan Yoon Sun Woo Akan Menikah
-
Beautynesia
Lee Hyeri Dikabarkan Jalin Hubungan Asmara dengan Wootae, Simak Tanggapan Agensi
-
Female Daily
Manis dan ‘Dreamy’, Intip Look Nadin Amizah saat Lamaran dengan Faishal Tanjung!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Sinopsis The 355 di Bioskop Trans TV Hari Ini, Dibintangi Lupita Nyong'o
-
Mommies Daily
Dimulai 14 Juli 2025, Sekolah Rakyat Jadi Harapan Baru untuk Anak-anak dari Keluarga Miskin