MOM'S LIFE
Istri Ungkap Selera Makan Ganjar Pranowo Nggak Neko-neko, Pakai Garam Cukup
Annisa Karnesyia | HaiBunda
Kamis, 27 May 2021 14:32 WIBKehidupan rumah tangga Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan istrinya, Siti Atikoh Supriyanti, dikenal harmonis. Pasangan ini kerap tampil romantis di berbagai kesempatan, Bunda.
Belum lama ini, Siti Atikoh mengungkapkan caranya membagi waktu bersama sang suami. Terutama soal waktu untuk makan bersama nih.
Kesibukan Ganjar Pranowo dan Siti Atikoh ternyata membuat keduanya jarang makan bersama di rumah. Mereka justru bisa menghabiskan waktu makan bersama ketika sedang berkegiatan di luar rumah.
Menurut Siti Atikoh, Ganjar juga termasuk suami yang tak pilih-pilih soal makanan. Pria 52 tahun ini bahkan bersedia makan apa pun yang diberikan sang istri padanya.
"Kalau Mas Ganjar sih bilang, kalau saya masak dikasih garam saja mau makan. Cuma masalahnya kan jarang di rumah, paling pagi bisa makan di rumah, siang sudah ke mana-mana, dan malam kadang bisa bareng," kata Siti Atikoh, dalam acara kolaborasi detikcom dan HaiBunda, Dari Kartini untuk Indonesia, beberapa waktu lalu.
"Kalau kita makan bareng biasanya ketika kita sepedaan," ujarnya.
Meski keduanya sibuk, Siti Atikoh dan Ganjar Pranowo tetap mencoba membagi waktu untuk makan bersama. Misalnya, pada bulan Ramadhan kemarin, keduanya bisa menghabiskan waktu bersama saat sahur dan berbuka puasa.
"Tapi, Alhamdulillah bulan Ramadhan, buka puasa dan sahur bisa bareng terus," ujarnya.
Urusan makan suaminya, Siti Atikoh juga enggak pernah repot menyiapkan. Ada dua menu kesukaan suaminya yang mudah disiapkan, Bunda.
Baca cerita lengkap di halaman berikutnya ya.
Simak juga cerita para istri Gubernur dan Menteri tentang kesibukannya, dalam video berikut:
(ank/muf)
ISTRI UNGKAP MAKANAN FAVORIT GANJAR PRANOWO
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
Berstatus Pejabat Jadi Gampang Liburan Ngga Sih? Ini Jawaban 4 Istri Pejabat, Bun
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
TERPOPULER
Potret Kompak Samuel Rizal dan Putri Semata Wayangnya yang Kini Jadi Atlet Renang
6 Gejala Kerusakan Ginjal yang Muncul di Pagi Hari, Jangan Diabaikan!
5 Ide Stimulasi Bayi Baru Lahir agar Cegah Speech Delay
Benarkah Syarat Masuk Islam Hanya Menyebut Syahadat?
Perkembangan Terbaru Nasib Rumah Tangga Content Creator asal Korea Na Daehoon dan Julia Prastini
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Sabun Bayi untuk Kulit Kering dan Sensitif
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
6 Drama Korea Cho Jun Young Terbaik Rating Tertinggi, Terbaru Spirit Fingers yang Sedang Viral
Potret Kompak Samuel Rizal dan Putri Semata Wayangnya yang Kini Jadi Atlet Renang
5 Ide Stimulasi Bayi Baru Lahir agar Cegah Speech Delay
6 Gejala Kerusakan Ginjal yang Muncul di Pagi Hari, Jangan Diabaikan!
55 Contoh Norma Kesopanan dalam Kehidupan Sehari-hari
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Andrew Andika Enggan Bahas Mantan Istri, Fokus Ibadah Bareng yang Baru
-
Beautynesia
Saatnya Self Reward! Kuis Ini Bisa Tentukan Kado Akhir Tahun yang Sesuai Kepribadianmu
-
Female Daily
Ini Fakta Hong Kyung, Aktor Muda yang Curi Perhatian Lewat Film ‘Good Days’!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak 8 November: Aries Tetap Tenang, Taurus Harus Jujur
-
Mommies Daily
15 Parfum Arab Tahan Lama untuk Suami dan Istri, Ada Oud hingga Musk