MOM'S LIFE
Epidemiolog Bongkar Penyebab Omicron RI Melonjak, Karantina Jadi Biang Kerok
Ratih Wulan Pinandu | HaiBunda
Minggu, 06 Feb 2022 15:07 WIBKasus harian COVID-19 di Indonesia kembali melonjak. Hantaman varian Omicron membuat Indonesia resmi ditetapkan masuk dalam gelombang ketiga COVID-19.
Pada data yang dikeluarkan pemerintah pada Jumat (4/2/2022), tercatat terdapat 140.254 kasus aktif, Bunda. Fakta ini membuat kebijakan Work from Home (WFH) dan sekolah online kembali diterapkan, demi mencegah penularan yang lebih banyak.
Kebijakan ini tentunya banyak membuat sejumlah pihak ketar-ketir ya, Bunda. Enggak cuma pusing mendampingi anak-anak sekolah jarak jauh saja, ancaman kehilangan pekerjaan dan kelangkaan sembako pun turut menghantui. Maklum saja, kalau pemerintah kembali menerapkan lock down, tentu saja akan berimbas pada banyak hal ya.
Sebelumnya, pemerintah sendiri mengatakan sudah mengantisipasi merebak banyak varian Omicron. Namun, dijelaskan oleh Kepala Bidang Pengembangan Profesi, Perhimpunan Ahli Epidemiolog Indonesia (PAEI), Masdalina Pane bahwa varian Omicron menyebar lebih cepat dibanding varian Delta.
Seperti yang kita ketahui ya, Bunda, bahwa pertengahan tahun lalu, Indonesia kolaps karena varian Delta menyebabkan ratusan kematian. Namun saat itu, Delta lebih mendominasi daerah di pusat provinsi. Berbeda dengan kondisi Omicron saat ini yang sudah menyebar hingga tingga kabupaten dan kota.
Menanggapi hal itu, Pane menilai bahwa penyebaran Omicron sangat cepat karena sistem karantina yang diterapkan pemerintah Indonesia rapuh sejak awal. Sehingga menyebabkan virus yang dibawa orang-orang dari luar negeri dapat menyebar cepat ke daerah-daerah. Terutama melalui pekerja migran yang baru kembali ke daerahnya.
"Ini karena rapuhnya pusat-pusat karantina kita. Rapuhnya sudah dimulai dari awal," kata Pane dikutip dari detikcom.
Tak hanya menyoroti kebijakan soal karantina untuk pekerja migran, Pane juga menyinggung soal pengurangan masa karantina nih, Bunda. Bahkan, ia juga menyoroti soal pengecualian karantina untuk beberapa kelompok.
"Sudah ada diskresi pengecualian untuk orang terhormat, pungutan liar, pengurangan masa karantina, itu semua berkolaborasi dengan baik membuat peningkatan kasus kita sangat sempurna," lanjutnya.
Lalu, bagaimana cara mencegah penularan Omicron?
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Simak juga fakta lain seputar Omicron dalam video di bawah ini:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Gejala COVID-19 Omicron Muncul Saat BAB? Simak Penjelasannya Bun
Gejala COVID-19 Omicron Muncul Saat Buang Air Besar? Ini Penjelasannya Bun
Varian Omicron Masuk RI, 3 Jenis Masker Ini Tak Dianjurkan Dokter Bun
Batuk Jadi Gejala Khas Varian Baru Corona Omicron, Waspada Bun
TERPOPULER
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Pindah ke Australia, Begini Persiapan Indra Bekti dan Aldila Jelita
Gracia Indri Ajak Anak & Suami Bule Pulang Kampung ke Indonesia, Intip 7 Potret Keseruannya
Lahiran Desember, Steffi Zamora Akui Tak Sabar dan Sudah Belanja Perlengkapan Bayi sejak Awal
9 Barang Rumah yang Bisa Bawa Energi Negatif dan Sial Menurut Feng Shui
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Sudah Punya 11 Anak, Bunda Ini Umumkan Kehamilan Ke-12 dan Jadi Sorotan Netizen
KPR Lunas, Andhara Early Gunting Semua Kartu Kredit agar Tak Lagi Berutang dan Hindari Riba
Resmi Cerai, Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf Sepakat Asuh Anak Bersama
Lahiran Desember, Steffi Zamora Akui Tak Sabar dan Sudah Belanja Perlengkapan Bayi sejak Awal
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Ji Chang Wook Adu Akting dengan Aktris Jepang Imada Mio di Drama Romantis Baru
-
Beautynesia
4 Kebiasaan Orang yang Bisa Tetap Tenang dan Sabar Meski Hadapi Badai Kehidupan
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Sosok Roma Riaz, Miss Universe Pakistan yang Di-bully karena Warna Kulit
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!