MOM'S LIFE
Wah! Uang Kuno Indonesia Keluaran Tahun 1975 Ini Dijual dengan Harga Fantastis
Mutiara Putri | HaiBunda
Minggu, 27 Mar 2022 14:15 WIBTak hanya barang-barang keluaran terbaru, barang dengan usia yang sudah tua juga memiliki nilai jual yang tinggi, Bunda. Salah satu barang ini adalah uang kuno.
Belakangan, uang jadul atau kuno baik kertas maupun koin tengah diincar oleh para kolektor. Harga yang ditawarkan pun tak main-main, Bunda.
Seorang YouTuber dengan akun APRIADI BANK JADUL mengungkapkan sebuah pelelangan uang kertas kuno di Facebook dengan nominal Rp5 ribu rupiah yang dilakukan pada 3 Maret lalu. Tanpa di sangka, uang itu laku terjual hingga Rp800 ribu, lho.
Uang kertas pecahan Rp5 ribu ini memiliki gambar seseorang yang tengah menjala. Sementara di bagian belakang, uang tersebut memperlihatkan kapal-kapal nelayan yang tengah menepi.
Uang kertas keluaran 1975 ini dilelang dengan harga awal Rp200 ribu, Bunda. Saat lelang dimulai pun para kolektor langsung menawarkan dengan harga yang tinggi.
"Open bit-nya Rp200 ribu kelipatannya Rp50 ribu. Waduh, lelangan di buka oleh Bos Kharestu Putra langsung dibom senilai Ro700 ribu," ungkap sang YouTuber dilihat dari kanal YouTube APRIADI BANK JADUL pada Sabtu (26/3/2022).
Tak berapa lama, seorang pengguna dengan nama Danu Gates pun menawarkan kembali dengan harga tinggi yakni Rp750 ribu. Namun, pelelangan ditutup usai seorang pengguna menawarkan harga yang lebih tinggi yakni Rp800 ribu.
"Disalip lagi dengan bos Buya Akhtar Hafidz (sebesar) Rp800 ribu. Siap-siap hitung mundur, ya," katanya.
"Enggak ada perlawanan sama sekali, item ini dimenangkan oleh Bos Buya Akhtar Hafidz dengan nominal Rp800 ribu," sambungnya kemudian.
Uang pecahan Rp5 ribu yang dilelang ini memiliki nilai PMG 55, Bunda. Ketika dicari di toko online, ternyata harga uang serupa memiliki harga berbeda sesuai dengan nilai PMG nya masing-masing.
Klik baca halaman berikutnya yuk, Bunda.
Bunda, intip juga video 5 koin jadul yang dijual ratusan juta berikut ini:
PERBEDAAN HARGA UANG KUNO
Halaman Selanjutnya
Simak video di bawah ini, Bun:
5 Artis yang Terima 'Hadiah' dari Doni Salmanan, Ada Atta Halilintar dan Leslar
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Punya Uang Kuno Ini Bisa Dihargai Rp100 Juta, Yuk Tukarkan ke Senayan
Wow! Ternyata Uang Kertas Rp100 Pinisi Cetakan 1992 Laku Dijual Seharga Ini
Jadi Cuan, Uang Rp500 Gambar Orang Utan Bisa Dijual Puluhan Juta
Biasa Dipakai Kerokan, Uang Kuno Ini Dibanderol hingga Ratusan Juta Bun
TERPOPULER
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
15 Kalimat yang Sering Digunakan Orang dengan EQ Rendah
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
10 Resep Masakan untuk Anak 2 Tahun yang Susah Makan
12 Cara Baru Mendiagnosis dan Mengobati Kanker, Termasuk Payudara
11 Penyebab Telat Haid Selain Hamil, Perhatikan Kenaikan Berat Badan Bun
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Jawaban Anak Soal Perceraian Rachel Vennya & Okin Bikin Kaget Netizen
-
Beautynesia
Hanya 5 Menit! Ini Rutinitas yang Bantu Bakar Lemak Perut Sepanjang Hari
-
Female Daily
Dreamgirls The Musical oleh Glitz Production Hadirkan Sentuhan Pesona Broadway di Jakarta
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Viral Ariana Grande Diserang Fans Saat Premiere 'Wicked' di Singapura
-
Mommies Daily
Kenalan dengan Gaya Bercinta Sagitarius, Penuh Petualangan dan Seru!