MOM'S LIFE
Varian Baru Virus Hendra Disebut Bisa Menular ke Manusia, Kenali Penyebarannya
Tim HaiBunda | HaiBunda
Rabu, 18 May 2022 13:31 WIBAda kabar kurang menyenangkan, Bunda. Peneliti Griffith University Australia menemukan varian baru virus Hendra yang bisa menular ke kuda dan manusia.
Infeksi virus Hendra (HeV) merupakan penyakit zoonosis. Diketahui, penyakit ini sempat muncul pada tahun 1994 dan 2016.
Diterbitkan dalam jurnal Emerging Infectious Disease, varian baru virus Hendra terdeteksi dalam urine kelelawar berkepala hitam dan abu-abu, yang tersebar di Australia bagian utara-tengah New South Wales hingga Queensland tenggara.
"Hasil studi kami dengan meneliti spesies kelelawar tertentu, mengungkapkan bagaimana varian virus ini menular ke kuda dan manusia," kata pemimpin penelitian dr Alison Peel dari Pusat Kesehatan dan Keamanan Pangan, dikutip situs resmi Griffith University, Selasa (17/5/2022).
"Perkembangan kelelawar berkepala abu-abu di wilayah New South Wales, Victoria dan Australia Selatan, biasanya tidak dianggap berisiko tinggi untuk menularkan virus Hendra. Tetapi bukti terbaru menunjukkan ada risiko penularan virus Hendra pada kuda dan pengasuhnya (manusia)," lanjut keterangan tersebut.
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Kemungkinan Virus OZ Muncul di Indonesia Menurut Pakar
Waspada Virus Marburg yang Tewaskan 9 Orang: Ini Penyebab, Gejala dan Bahayanya
Masuk Angin Mitos atau Fakta? Simak Penjelasannya, Bun
Viral Pengalaman Anak Bawa Ibu Tes Corona di RS Usai Pulang Umrah
TERPOPULER
Momen Kedekatan Sienna dan Sang Ayah Ben Kasyafani, Intip Potretnya
Tanpa Disadari, 7 Kalimat Ini Berdampak Negatif bagi Perempuan Menurut Psikolog
30 Nama Artis & Public Figure Berdarah Jawa Tengah dan Arti, Beserta 30 Ide Rangkaian Namanya
5 Kondisi Bumil yang Butuh Vaksin RSV
Jangan Ucap "Bilang ke Bunda" pada Anak, Ini Dampak dan Kalimat Penggantinya
REKOMENDASI PRODUK
11 Rekomendasi Balsem Bayi yang Aman dan Nyaman untuk Kulit Si Kecil
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Primer Make Up Tahan Lama
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
Review Es Krim Baskin Robbins Musk Melon & Popping Shower, Rasa Favorit Nomor #1 di Jepang
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Lotion Anti Nyamuk untuk Bayi yang Aman untuk Kulit
Asri EdiyatiREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Pensil Alis Warna Coklat Muda yang Bisa Jadi Pilihan Bunda
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Momen Kedekatan Sienna dan Sang Ayah Ben Kasyafani, Intip Potretnya
30 Nama Artis & Public Figure Berdarah Jawa Tengah dan Arti, Beserta 30 Ide Rangkaian Namanya
5 Kondisi Bumil yang Butuh Vaksin RSV
Tanpa Disadari, 7 Kalimat Ini Berdampak Negatif bagi Perempuan Menurut Psikolog
Dio Anak Pertama Andre Taulany akan Kuliah ke London, Beri Pesan Haru untuk Ayah dan Adik
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Mesra, Katy Perry dan Mantan Perdana Menteri Kanada Ciuman di Kapal Pesiar
-
Beautynesia
7 Cara Cerdas Mengatur Keuangan ala Orang China, Bikin Kaya Tanpa Utang!
-
Female Daily
Workout Sampai Night Out, Ini Cara Ketiak Tetap Cerah & Fresh Seharian!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Ramalan Zodiak Cinta 13 Oktober: Capricorn Lebih Jujur, Scorpio Belajar Mendengar
-
Mommies Daily
Jangan Salah Pilih! Ini Cara Menentukan Les Sesuai Karakter Anak Menurut Psikolog Pendidikan