MOM'S LIFE
7 Gejala COVID-19 Meski Sudah Divaksin, Salah Satunya Sakit Kepala
Tim HaiBunda | HaiBunda
Kamis, 14 Jul 2022 17:00 WIBKasus COVID-19 kembali mengalami kenaikan, Bunda. Meski sudah divaksinasi, kemungkinan untuk tertular virus COVID-19 masih sangat mungkin terjadi.
Hal ini sangat mungkin terjadi di saat munculnya subvarian Omicron BA.4 dan BA.5. Kedua subvarian tersebut disebut-sebut mampu menembus kekebalan yang terbentuk dari infeksi sebelumnya maupun vaksinasi COVID-19.
"Bahkan orang yang memiliki kekebalan parsial dari infeksi atau vaksinasi sebelumnya masih dapat mengalami 'breakthrough infection' (terinfeksi setelah divaksinasi)," jelas badan kesehatan UC Davis Health, dikutip dari laman Express Uk, Kamis (14/7/2022).
Gejala terinfeksi COVID-19 meski sudah divaksin
Adapun tujuh gejala atau tanda seseorang terinfeksi COVID-19 meski sudah divaksinasi, yakni:
- Pilek
- Batuk
- Sakit tenggorokan
- Sakit kepala
- Nyeri otot
- Kelelahan
- Demam
UC Davis Health menegaskan mayoritas 'breakthrough infection' atau terinfeksi setelah divaksinasi ini tidak menyebabkan penyakit yang parah. Ini jauh lebih ringan jika dibandingkan saat awal pandemi, ketika tidak ada yang memiliki kekebalan.
Sebelumnya, juru bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito juga menyinggung soal 'breakthrough infection'. Hal ini sangat rentan terjadi pada orang-orang yang tidak menerapkan protokol kesehatan dengan baik, meski sudah mendapatkan vaksin dosis ketiga atau booster.
"Nyatanya data dan fakta menunjukkan bahwa orang yang tidak melakukan hal tersebut (protokol kesehatan) dapat kembali tertular walaupun sudah divaksin booster," ujarnya dalam konferensi pers virtual, Rabu (13/7/2022).
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
(som/som)Simak video di bawah ini, Bun:
PPKM Jabodetabek Berubah dari Level 2 ke Level 1
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Benarkan COVID-19 RI Meningkat Lagi, Menkes Rilis Jumlah Kasusnya
Kasus COVID-19 di RI Juga Ikut Melonjak seperti Singapura, Ini Penyebabnya Bun
Kasus COVID-19 di Jakarta Naik Lagi, Varian Arcturus Penyebabnya?
Rahasia Orang Kebal Virus COVID-19 Sejak Awal Pandemi, Ini Kata Peneliti
TERPOPULER
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Ini Alasan Kenapa Bunda Tak Boleh Paksa Si Kecil Memeluk Saudaranya
REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Face Mist Terbaik untuk Lembapkan Kulit Wajah
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Pilihan Tas Sekolah Anak TK-SD yang Bagus hingga Awet, Bisa Buat Perempuan & Laki-laki
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Cleansing Oil untuk Semua Jenis Kulit dari Berminyak dan Berjerawat
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Slow Cooker Terbaik, Solusi Masak MPASI untuk Bayi
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
Review Main Virtual Sport di VS Thrillix AEON Mall Tanjung Barat, Lengkap dengan Harga Tiket
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Bunda yang Keguguran juga Bisa Alami Postpartum Depression, Simak Gejala & Cara Mengatasinya
60 Ucapan Khitanan Anak Lengkap dari Singkat, Islami hingga Bahasa Inggris Penuh Doa & Rasa Syukur
Daun Bawang Ternyata Bisa Membantu Penyembuhan 8 Penyakit Ini, Termasuk Penurun Gula Darah
5 Potret Lamaran Brisia Jodie & Jonathan Alden, Kompak Pakai Kebaya dan Beskap Warna Hijau
Cerita Perempuan 30 Th Alami Kanker Serviks Stadium Akhir, Ini Gejala yang Dialami
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Lisa BLACKPINK Preloved Barang Pribadi, Hasilnya Didonasikan
-
Beautynesia
Jarang Disadari, 3 Kebiasaan Ini Bikin Usaha Turun Berat Badan Jadi Sia-Sia!
-
Female Daily
Jadi Favorit Para Selebriti, Yuk Kenalan dengan Filler Payudara!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Rahasia di Balik Popularitas Blind Box, Ini Trik Marketing yang Dilakukan
-
Mommies Daily
15 Tempat Wisata Edukatif untuk Anak, Ada dari Jakarta hingga Yogyakarta!