MOM'S LIFE
Yuk Bunda, Ajak Si Kecil ke Meet & Greet Tayo Si Bus Kecil di Transparkmall Bintaro
ANNISAAFANI | HaiBunda
Minggu, 30 Jul 2023 13:36 WIBBagi Bunda yang memiliki anak penggemar Tayo Si Bus Kecil, ada kabar baik, nih. Transparkmall Bintaro akan menyelenggarakan acara bertajuk Back to School Back to Cool with Tayo The Little Bus.
Acara ini akan berlangsung selama kurang lebih 21 hari, mulai 31 Juli hingga 20 Agustus 2023. Dalam acara tersebut, Transparkmall Bintaro yang menjadi salah satu pusat perbelanjaan terbesar dan tujuan wisata belanja, kuliner, dan bermain ini ingin menginspirasi semangat belajar di tahun ajaran baru.
Acara ini akan bekerja sama dengan Tayo Si Bus Kecil dan menawarkan berbagai kegiatan menarik. Mulai dari Meet and Greet, Toys Bazaar, dan Kids Activity.
Acara Meet and Greet akan diadakan setiap akhir pekan, Bunda. Ini berlangsung selama program berjalan dan lokasinya berada di Ground Floor Transparkmall Bintaro.
Kegiatan ini juga merupakan hasil kolaborasi dari seluruh ekosistem CT Corp, termasuk Transmart, Bank Mega, Trans Entertainment, Metro Departement Store, dan Trans F&B. Tidak hanya itu, ada juga dukungan dari mitra media CT Corp, seperti Trans TV, Trans 7, Detik, dan HaiBunda.
Bukan hanya kegiatan seru dan menarik, dalam acara ini para pengunjung juga akan dimanjakan dengan berbagai promo menarik, Bunda. Seperti diskon 20 persen di Trans Snow World, diskon 10 persen di Transmart dan Metro, serta beragam promo menarik lainnya dari Trans F&B. Menarik, bukan?
Jadi, jangan ragu untuk berkunjung dan meramaikannya ya, Bunda.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
Simak video di bawah ini, Bun:
Rekomendasi 5 Games yang Seru dan Dapat Melatih Kecerdasan Si Kecil
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
TERPOPULER
Bisakah Bayi di Kandungan Merasakan Usapan Perut Ibunya? Simak Penjelasan Pakar
Normalkah Bayi Baru Lahir Sering Cegukan? Simak Fakta hingga Cara Menghentikannya
Bagaimana Rasa ASI yang Normal?
Devano Jarang Angkat Telpon usai Pisah Rumah, Iis Dahlia Menangis karena Rindu Sang Putra
Kepanjangan ASAP, Istilah yang Kerap Digunakan saat Merespons Cepat
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Devano Jarang Angkat Telpon usai Pisah Rumah, Iis Dahlia Menangis karena Rindu Sang Putra
Normalkah Bayi Baru Lahir Sering Cegukan? Simak Fakta hingga Cara Menghentikannya
Bagaimana Rasa ASI yang Normal?
Bisakah Bayi di Kandungan Merasakan Usapan Perut Ibunya? Simak Penjelasan Pakar
5 Aktor Korea yang Cocok Jadi CEO Tampan di Drama Korea Romantis
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Menikmati Hakata Ramen Khas Fukuoka dalam Sebungkus Mi Instan
-
Beautynesia
Daftar Negara dengan Coffee Shop Terbanyak di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?
-
Female Daily
Intip Look Boyfriend Material Jaemin NCT yang Ditunjuk Sebagai New Icon Lee Jeans Asia Pacific!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
6 Fakta Seru Kim Seon Ho & Go Yoon Jung ke Indonesia, Belajar Ucapkan Sayang
-
Mommies Daily
Baru di Minggu Ini: Wings Food Rilis Ramen YES hingga UT Manga Collection dari UNIQLO