MOM'S LIFE
Jadwal Resmi Pemasangan Bendera Merah Putih Jelang HUT RI, Simak Tanggalnya Bun
Ratih Wulan Pinandu | HaiBunda
Sabtu, 03 Aug 2024 15:30 WIBPengibaran bendera Merah Putih menjadi salah satu cara untuk merayakan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI). Namun, mulai kapan bendera Merah Putih ini mulai dipasang atau dikibarkan di depan rumah?
Menteri Sekretaris Negara RI, telah mengeluarkan imbauan untuk menyemarakkan peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 RI dengan pengibaran bendera Merah Putih secara serentak di lingkungan masing-masing.
Jadwal resmi pengibaran bendera Merah Putih jelang 17 Agustus
Berdasarkan imbauan melalui Surat Edaran Mensesneg RI Nomor B- 04 /M/S/TU.00.0310712024 tertanggal 2 Juli 2024, pengibaran bendera Merah-Putih di lingkungan masing-masing mulai tanggal 1-31 Agustus 2024. Surat edaran tersebut ditunjukkan kepada para pimpinan lembaga negara, seperti bupati dan wali kota di seluruh negara.
Selain pengibaran bendera Merah Putih, berikut beberapa imbauan untuk melakukan kegiatan-kegiatan jelang HUT RI:
- Pemasangan dekorasi, umbul-umbul, poster, baliho, spanduk, atau hiasan lainnya di lingkungan secara serentak pada kesempatan pertama. Pemakaian logo HUT Ke-79 RI tahun 2024 dan desain turunannya merujuk pada pedoman yang bisa diunduh dari situs resmi Kemensetneg RI.
- Menerapkan secara maksimal logo dan desain turunan HUT Ke-79 RI ke dalam berbagai media, antara lain desain/media sosial/tampilan sosial, tayangan media televisi dan daring, dekorasi kendaraan/alat transportasi umum dan dinas, dekorasi bangunan, produk/suvenir, media publikasi elektronik/cetak, dan lainnya sesuai kapasitas masing-masing.
- Menyelenggarakan program dan kegiatan secara daring (online) maupun luring (offline) untuk memeriahkan bulan kemerdekaan.
- Pada 17 Agustus 2024 pukul 10.17 hingga 10.20 WIB selama 3 menit menghentikan semua kegiatan dan berdiri tegap ketika lagu kebangsaan "Indonesia Raya" dikumandangkan serentak di berbagai lokasi daerah.
Pengecualian menghentikan aktivitas sejenak berlaku untuk setiap orang dengan aktivitas yang berpotensi membahayakan diri sendiri maupun orang lain apabila dihentikan.
LANJUTKAN MEMBACA KLIK DI SINI!
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(rap/rap)Simak video di bawah ini, Bun:
Salam Merdeka! Ini Makna Tema HUT Ke-78 Republik Indonesia
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Cari Kado Lomba 17 Agustus, Aneka Sepeda Diskon Up to 60% + 20% di Transmart Full Day Sale
50 Ucapan 17 Agustus 2024 untuk Meriahkan Hari Kemerdekaan HUT ke-79 RI
20 Ucapan Perayaan 17 Agustus di Masa Pandemi yang Penuh Harapan
15 Ucapan Peringatan 17 Agustus, Penuh Semangat Kemerdekaan Bun
TERPOPULER
Romantisnya Maudy Ayunda & Suami Korea yang Kerap Bikin Netizen Baper, Intip Potretnya
Sempat 16 Th Musuhan, Intip Potret Ratu Anandhita & Mario Irwinsyah Rayakan Ultah Pernikahan ke-10
12 Cafe 24 Jam di Bandung Lengkap dengan Alamatnya
Mengenal Fingering dalam Berhubungan Intim
5 Potret Anak Artis TK-SD di Luar Negeri, dari Putri Acha Septriasa hingga Marissa Nasution
REKOMENDASI PRODUK
7 Sabun Cuci Muka atau Facial Wash yang Aman untuk Ibu Hamil Berjerawat
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Susu Bebas Laktosa untuk Anak yang Aman
KinanREKOMENDASI PRODUK
10 Susu UHT untuk Anak 1 Tahun yang Aman Dikonsumsi
KinanREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi BB Cream Korea, Bikin Kulit Wajah Glowing
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
Pilihan Parfum Anak Sekolah yang Wangi Tahan Lama dan Harga di Bawah Rp20 Ribu
Firli NabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
Romantisnya Maudy Ayunda & Suami Korea yang Kerap Bikin Netizen Baper, Intip Potretnya
12 Cafe 24 Jam di Bandung Lengkap dengan Alamatnya
Sempat 16 Th Musuhan, Intip Potret Ratu Anandhita & Mario Irwinsyah Rayakan Ultah Pernikahan ke-10
Mengenal Fingering dalam Berhubungan Intim
5 Potret Anak Artis TK-SD di Luar Negeri, dari Putri Acha Septriasa hingga Marissa Nasution
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Pernah Tersangkut Kasus Narkoba, Coki Pardede Beri Dukungan ke Onadio Leonardo
-
Beautynesia
Ilmuwan Temukan 5 Tipe Pola Tidur, Salah Satunya Bisa Tunjukkan Kondisi Mental Kamu!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Gaya Nyetrik Chungha Pakai 'Underwear' di Luar Celana Disebut Bak Superman
-
Mommies Daily
Ear Seeds Jadi Terapi Alternatif K-Pop Idol, Apa Saja Manfaatnya?