7 Rekomendasi Cushion Bagus dan Tahan Lama Seharian
00:52
Ajeng Pratiwi & Fauzan Julian | HaiBunda
Senin, 26 May 2025 14:11 WIBSodium Lauryl Sulfate (SLS) adalah salah satu bahan yang tercantum pada botol sampo. Namun, surfaktan ini secara umum dapat berbahaya pada kulit karena terkadang dapat menembus lapisan tersebut.
Untuk menghindari hal yang tidak diinginkan, Bunda dapat memilih beberapa produk sampo non SLS. Berikut sudah Bubun rangkum rekomendasi sampo non SLS yang bisa bantu atasi masalah kulit kepala Bunda. Simak pada video berikut ya, Bun.