Mel Shandy, Single Mother yang Masih Nge-Rock di Atas Panggung
7 Foto
Nadhifa Fitrina | HaiBunda
Sabtu, 12 Jul 2025 00:00 WIB
Bunda, siapa sih yang enggak kenal pasangan Victoria dan David Beckham? Pasangan ini resmi menikah pada Juli 1999. Victoria dan David Beckham mempunyai empat anak yang tak pernah lepas dari sorotan publik. Tak terkecuali si bungsu Harper Seven baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-14 pada 10 Juli 2025. (Foto: Instagram @davidbeckham)