Glenn Alinskie Unggah Video Romantis 10 Th Pernikahan dengan Chelsea Olivia, Bikin Baper!
5 Foto
Amira Salsabila | HaiBunda
Rabu, 15 Oct 2025 00:00 WIB
Kebahagiaan tengah menyelimuti pasangan Chelsea Olivia dan Glenn Alinskie yang kini tengah menikmati liburan di Italia. Namun, liburan kali ini tampaknya berbeda karena mereka tidak membawa kedua anaknya, Bunda. (Foto: Instagram@chelseaoliviaa)