Terpopuler
Aktifkan notifikasi untuk dapat info terkini, Bun!
Bunda dapat menonaktifkan kapanpun melalui pengaturan browser.
Nanti saja
Aktifkan

nama-bayi

20 Nama Bayi Perempuan Berawalan G dari Berbagai Bahasa

Siti Hafadzoh   |   HaiBunda

Kamis, 07 Nov 2019 15:23 WIB

Bunda sedang cari nama bayi perempuan berawalan G? Simak daftar namanya berikut ini ya, Bun.
Nama Bayi Perempuan Berawalan G/ Foto: iStock
Mencari nama bayi, tentu enggak boleh asal ya, Bunda. Setiap orang tua tentu ingin memberi nama bayi yang penuh doa.

Nah, pas banget nih kalau Bunda lagi cari nama bayi perempuan. Dikutip dari Ensiklopedia Nama Bayi Terlengkap dan Terupdate, berikut nama bayi perempuan berawalan G dari berbagai bahasa.

[Gambas:Video Haibunda]



1. Gladis

Nama Bayi Perempuan Berawalan G/ Foto: iStock

1. Galila: agung, mulia (Arab)

2. Gamila: rupawan (Arab)

3. Gendis: gula (Jawa)

4. Gilberta: cemerlang (Portugis)

5. Gilberte: penuh semangat (Jerman)

6. Gina: sinar cemerlang (Indonesia)

7. Giselle: setia (Inggris)

8. Gladis: pedang kecil (Latin)

9. Grace: cantik (Latin)

10. Greeta: mutiara (Jerman)

Masih ada beberapa nama bayi di halaman selanjutnya ya, Bun.

2. Ghaisani

Nama Bayi Perempuan Berawalan G/ Foto: iStock

11. Gumala: menarik (Arab)

12. Gyzell: berani seperti singa (Jerman)

13. Gloria: keagungan (Portugis)

14. Gilda: pengorbanan (Portugis)

15. Galiane: manis (Jerman)

16. Geraldina: mahkota (Jerman)

17. Gauri: bersinar (India)

18. Gayatri: penyanyi (India)

19. Ghaida: lembut (Arab)

20. Ghaisani: cantik dan muda (Arab)


(sih/rap)
Loading...

TOPIK TERKAIT

HIGHLIGHT

Temukan lebih banyak tentang
Fase Bunda