Jakarta -
Bunda sedang mencari inspirasi nama yang keren untuk disandangkan pada si buah hati? Berikut
HaiBunda punya 25 inspirasi nama bayi laki-laki dengan beragam makna menarik, yang bisa dipertimbangkan nih.
Mencari nama untuk anak, memang membutuhkan banyak referensi. Bahasa adalah salah satu hal yang paling sering dijadikan referensi untuk menamai si kecil. Seperti nama bayi dari Bahasa Turki berikut ini.
Bunda bisa cek 25
nama bayi laki-laki dari Bahasa Turki berawalan E berikut ini, dikutip dari
Baby Names Direct. Selamat mencari nama yang cocok Bunda! Buka halaman selanjutnya ya.
Simak juga yuk cara mengatasi bayi yang memiliki
tongue tie atau
lip tie, dalam video di bawah ini:
(muf/muf)