
nama-bayi
35 Rangkaian Nama Bayi Laki-Laki Islami Berawalan A
HaiBunda
Rabu, 13 Jul 2022 16:40 WIB

Islam menganjurkan untuk menyematkan nama bayi yang baik pada generasi penerus. Nama yang baik berarti tidak mengandung makna negatif, terdengar indah, dan mudah dilafalkan agar menjadi identitas yang mencerminkan kebaikan.
Oleh karena itu, para orang tua berlomba-lomba mencari nama yang paling istimewa untuk sang buah hati. Nama bayi laki-laki Islami bisa jadi pilihan yang tepat, lho Bunda.
Dari tema nama bayi Islami, Bunda bisa mengerucutkan pilihan lagi ke makna atau arti nama tertentu yang Bunda dan Ayah inginkan. Apapun itu, ingatlah bahwa nama yang diberikan padanya akan menjadi doa bagi dirinya sepanjang hidup. Jadi, pastikan Bunda pilih yang terbaik, ya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Nama bayi laki-laki Islami berawalan A
Mungkin nama Bunda dan Ayah diawali dengan huruf A sehingga ingin Si Kecil juga memiliki nama berawalan A, agar dapat menjadi identitas keluarga. Simak deretan rangkaian nama bayi laki-laki Islami berawalan A berikut ini:
1. Abbasy Carim
Anak yang rajin berusaha dan dermawan.
- Abbasy: Rajin berusaha
- Carim: Dermawan
2. Abi Fayyadh
Orang yang mulia, agung, luhur, dan luar biasa.
- Abi: Agung, luhur, luar biasa
- Fayyadh: Orang yang mulia
3. Abied Hamizan
Hamba Allah yang taat, cerdas, kuat, dan tampan.
- Abied: Hamba Allah yang taat
- Hamizan: Cerdas, kuat, dan tampan
4. Abraj Kamil
Anak bermata indah yang sempurna.
- Abraj: Bermata indah
- Kamil: Sempurna
5. Abyaz Mahasin
Anak yang cerah, putih, murni, dan banyak kebaikan.
- Abyaz: Cerah, putih, murni
- Mahasin: Banyak kebaikan
![]() |
6. Adlan Fahreza
Ksatria yang adil.
- Adlan: Adil
- Fahreza: Kesatria
7. Adli Hamizan
Anak yang cerdas, kuat, tampan, dan diberi keadilan.
- Adli: Keadilan
- Hamizan: Cerdas, kuat, tampan
8. Adnan Husain
Penenang hati yang diberkahi dan baik.
- Adnan: Penenang hati, diberkahi
- Husain: Baik
9. Affan Maulana
Pemimpin yang suci, sederhana, dan berbudi luhur.
- Affan: Suci, sederhana, berbudi luhur
- Maulana: Pemimpin
10. Afif Muazzam
Anak berbudi luhur, bertakwa, dan dihormati.
- Afif: Berbudi luhur, bertakwa
- Muazzam: Dihormati
![]() |
11. Afin Nabhan
Perwira yang pemaaf.
- Afin: Memaafkan
- Nabhan: Perwira
12. Afrad Najwan
Anak yang unik, tak tertandingi, dan diliputi kemenangan.
- Afrad: Unik, tak tertandingi
- Najwan: Kemenangan
13. Afzaal Nazril
Kebaikan yang sempurna.
- Afzaal: Kebaikan
- Nazril: Sempurna, baik
14. Ahmad Dzaki
Anak mulia, terpuji, dan cerdas.
- Ahmad: Mulia, terpuji
- Dzaki: Cerdas
15. Ahsan Qayyim
Anak yang terbaik, berharga, lurus, dan benar.
- Ahsan: Yang terbaik
- Qayyim: Berharga, lurus, benar
![]() |
16. Akhyar Rafasya
Orang baik, berbudi luhur, dan mulia di tempat tertinggi.
- Akhyar: Orang baik, berbudi luhur, mulia
- Rafasya: Di tempat tertinggi
17. Akram Raziq
Anak yang paling ramah dan murah rezeki.
- Akram: Paling ramah
- Raziq: Hamba yang murah rezeki
18. Aleef Safaraz
Anak yang ramah dan dihormati.
- Aleef: Ramah, teman baik
- Safaraz: Dihormati
19. Alhasan Chairuli
Anak yang tampan dan baik.
- Alhasan: Yang tampan
- Chairuli: Kebaikan
20. Ali Basyar
Anak yang agung, paling tinggi, dan pembawa berita baik.
- Ali: Agung, paling tinggi
- Basyar: Pembawa berita baik
![]() |
21. Altaf Hanafi
Anak yang lebih baik, lembut, dan jujur.
- Altaf: Lebih baik, lebih lembut
- Hanafi: Jujur
22. Arfa Hasyim
Anak yang terbaik dan pemurah.
- Arfa: Terbaik, agung
- Hasyim: Pemurah
23. Arfaan Jaffan
Anak yang bijaksana dan terkawal.
- Arfaan: Kebijaksanaan
- Jaffan: Terkawal
24. Arizo Khalif
Anak yang aktif, energik, dan sukses.
- Arizo: Aktif, energik
- Khalif: Sukses
25. Arkan Lukman
Orang terhormat yang bijaksana.
- Arkan: Orang terhormat
- Lukman: Bijaksana
26. Arsyad Mas’ud
Yang paling terbimbing dan beruntung.
- Arsyad: Yang paling terbimbing
- Mas’ud: Beruntung
27. Athafariz Muntasir
Anugerah berupa karisma yang unggul.
- Athafariz: Anugerah berupa karisma
- Muntasir: Unggul, menang
28. Athalla Omair
Anugerah Allah yang cerdas.
- Athalla: Anugerah Allah
- Omair: Cerdas
29. Ayashi Rifai
Orang yang hidup dengan baik dan mulia.
- Ayashi: Orang yang hidup dengan baik
- Rifa’i: Mulia
30. Azam Safiy
Anak terkuat yang bersih dan jujur.
- Azam: Terbesar, terkuat
- Safiy: Yang bersih dan jujur
31. Azbi Shaki
Anak yang manis dan murah hati.
- Azbi: Manis
- Shaki: Murah hati
32. Azeem Tamam
Anak yang hebat, luar biasa, dan sempurna.
- Azeem: Hebat, luar biasa
- Tamam: Sempurna
![]() |
33. Azhar Viraj
Anak brilian serta bercahaya keindahan.
- Azhar: Brilian, bercahaya
- Viraj: Keindahan
34. Azka Xaquil
Anak yang lebih murni, lebih baik, saleh, dan rupawan.
- Azka: Lebih murni, lebih baik, saleh
- Xaquil: Rupawan
35. Azmi Zahirul
Anak yang kuat dan cemerlang.
- Azmi: Kekuatan
- Zahirul: Cemerlang, gemilang
Demikian 35 rangkaian nama bayi laki-laki Islami berawalan huruf A, semoga bisa membantu Bunda menemukan nama yang terbaik diantara nama baik lainnya untuk Si Kecil.
Bunda, yuk download aplikasi digital Allo Bank di sini. Dapatkan diskon 10 persen dan cashback 5 persen.
Lihat video ini untuk nama bayi laki-laki Jawa Islam:
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT

Nama Bayi
100 Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Islami Bermakna Pemimpin

Nama Bayi
150 Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki Islami Sarat Doa dan Makna

Nama Bayi
100 Nama Bayi Laki-Laki Islami Beragam Makna

Nama Bayi
100 Nama Bayi Laki-Laki Islami Terbaik Beragam Makna

Nama Bayi
40 Nama Bayi Laki-laki Islami Bermakna Suci dan Murni
