Faktor-faktor Penyebab Anak Susah Makan
02:38
Tim Haibunda | HaiBunda
Senin, 09 Jul 2018 13:13 WIBBunda tidak perlu pusing mengatasi anak yang sulit makan. Coba deh ceritakan lewat dongeng dan menggunakan bantuan boneka tangan. Ajarkan mereka arti pentingnya nutrisi untuk tubuh dan otak.