PARENTING
5 Bahan Makanan Penambah Nafsu Makan Anak, Bisa Dicoba saat GTM, Bun
HaiBunda | HaiBunda
Selasa, 29 Nov 2022 11:45 WIBAnak-anak yang melakukan mogok makan atau gerakan tutup mulut (GTM) biasanya akan menghambat asupan nutrisi masuk ke dalam tubuhnya. Karena itu, Bunda mungkin langsung memberikan makanan tambahan seperti susu. Selain itu, ada pula orang tua yang memberikan suplemen kepada Si Kecil untuk mengatasi GTM. Lantas apakah hal ini efektif dilakukan?
Perlu Bunda ketahui, pemberian susu sebagai makanan pengganti bisa dikonsumsi selama tiga hari saja. Lebih dari itu, lemak mulai dipecah dan Si Kecil tidak bisa mendapatkan kalori untuk energi. Dokter Spesialis Anak, Dr. dr. Aryono Hendarto, Sp.A (K), MPH, menjelaskan bahwa pemberian suplemen atau vitamin pada anak yang mogok makan atau GTM perlu diperhatikan. Jika anak memang membutuhkan suplemen, sebaiknya berikan suplemen dengan kandungan yang sudah diketahui seperti vitamin dan mineral. .
Lebih lanjut, dr. Aryono menjelaskan kekurangan vitamin dan mineral bisa mengurangi nafsu makan anak. Namun, pemberian suplemen tidak ada gunanya pada anak-anak yang tidak membutuhkannya. Apalagi, jika penyebab mogok makan bukanlah disebabkan oleh kekurangan vitamin dan mineral. Nah, untuk mengatasinya, Bunda bisa menambahkan bahan-bahan makanan penambah nafsu makan pada menu makan anak. Simak daftar bahan tersebut pada video, yuk!
TOPIK TERKAIT
VIDEO TERKAIT
5 Cara Mengatasi GTM pada Anak, Terapkan Metode 2-30-2, Bun
Cara Atasi GTM saat Si Kecil Tumbuh Gigi Menurut Dokter Spesialis Anak
Trik Atasi Anak GTM Ala Radhini: Ganti Sendok dan Piringnya, Bun
5 Cara Atasi Anak 'Small Eater', Kuncinya di Kesabaran ya Bun!
Faktor-faktor Penyebab Anak Susah Makan
TERPOPULER
Potret Leticia Anak Sheila Marcia dalam Balutan Kebaya, Hadiri Acara di Pura Mangkunegaran
10 Tren Makanan dan Diet Sehat yang Diprediksi Makin Booming di 2026
Selebgram Meyden Umumkan Kehamilan Pertama, Pamer Hasil USG Bareng Suami
Arti Nama Vincent dan 30 Rangkaiannya untuk Bayi Laki-Laki
Viral di TikTok, Ini Cara Buat 'Kasur Kentang' yang Diklaim Bikin Tidur Nyenyak & Berkualitas
REKOMENDASI PRODUK
9 Sepatu Karet Perempuan Waterproof yang Nyaman saat Hujan, Cocok untuk Kerja
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
9 Underpad Bayi untuk Perlindungan Maksimal, Pilih yang Aman dan Bagus Bun!
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Bidet Portable yang Bisa Dibawa Ibu Hamil saat Bepergian & Liburan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
30 Vitamin yang Bagus untuk Ibu Hamil agar Tetap Sehat
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
8 Rekomendasi Yogurt untuk Ibu Hamil, Ketahui Risiko & Manfaatnya
Natasha ArdiahTERBARU DARI HAIBUNDA
9 Resep MPASI Bayi Usia 8 Bulan, Tinggi Kalori & Penambah Berat Badan
10 Tren Makanan dan Diet Sehat yang Diprediksi Makin Booming di 2026
Potret Leticia Anak Sheila Marcia dalam Balutan Kebaya, Hadiri Acara di Pura Mangkunegaran
Selebgram Meyden Umumkan Kehamilan Pertama, Pamer Hasil USG Bareng Suami
Arti Nama Vincent dan 30 Rangkaiannya untuk Bayi Laki-Laki
FOTO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Video: Cerita Mandra Pernah Jadi Bintang Iklan Termahal karena 'Si Doel'
-
Beautynesia
4 Kalimat yang Sebaiknya Tidak Diucapkan di Rumah Duka
-
Female Daily
EXO-L Siap-Siap War Tiket! EXO Bakal Datang ke Jakarta 7 Juni 2026
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
3 Kesalahan Skincare di Usia 40-an yang Bikin Kulit Cepat Menua
-
Mommies Daily
7 Salon Hijab dan Muslimah di Jabodetabek: Privasi Terjaga, Me-Time Maksimal!