HaiBunda

PARENTING

Jangan Sampai Berlebihan, Ini 5 Bahan MPASI yang Bisa Bikin Si Kecil Kembung

Haibunda   |   HaiBunda

Selasa, 03 Jan 2023 17:45 WIB

Biasanya ketika bayi kembung, ia bisa merasa tidak nyaman dan menjadi rewel. Tak hanya itu bayi juga mengalami kesulitan untuk tidur. Ini menandakan ada gas di dalam perutnya, Bunda. Hal ini wajar dan normal terjadi, sehingga Bunda tidak perlu menyalahkan diri sendiri.

Meski begitu, mereka terkadang membutuhkan bantuan untuk mengeluarkan gasnya. Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan timbulnya gas pada perut bayi nih, Bunda. Salah satunya adalah makanan yang digunakan untuk bahan MPASI-nya. Yuk simak apa saja bahan MPASI yang mengandung banyak gas pada video di bawah ini.

TOPIK TERKAIT

VIDEO TERKAIT

TERPOPULER

Cerita Sarah Azhari Awal Pindah ke LA, Kemalingan hingga Cincin Kawin Ikut Hilang

Mom's Life Amira Salsabila

Bantu Anak Tetap Sehat, Ini 7 Buah yang Direkomendasikan Ahli Gizi

Parenting Angella Delvie Mayninentha & Muhammad Prima Fadhilah

Jangan Beli Mainan AI untuk Anak di Bawah 5 Tahun, Pakar Ungkap Risikonya

Parenting Nadhifa Fitrina

Arti Nama Cheryl dan 30 Rangkaiannya untuk Bayi Perempuan

Nama Bayi Annisya Asri Diarta

Kemenkes Bakal Siapkan Self Sampling Skrining DNA HPV Gratis untuk Deteksi Kanker Leher Rahim

Kehamilan Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

13 Buah yang Mengandung Kalsium untuk Ibu Hamil

Arti Nama Cheryl dan 30 Rangkaiannya untuk Bayi Perempuan

Bantu Anak Tetap Sehat, Ini 7 Buah yang Direkomendasikan Ahli Gizi

Cerita Sarah Azhari Awal Pindah ke LA, Kemalingan hingga Cincin Kawin Ikut Hilang

Jangan Beli Mainan AI untuk Anak di Bawah 5 Tahun, Pakar Ungkap Risikonya

FOTO

DETIK NETWORK