parenting
7 Potret Jeremiah, Putra Wulan Guritno yang Mulai Curi Perhatian
Jumat, 20 Jan 2023 08:00 WIBAnak bungsu Wulan Guritno kini sudah tumbuh besar, Bunda. Jeremiah Alric Dimitri semakin curi perhatian karena semakin tampan saat memasuki usia 11 tahun.
Putri pertamanya, Shalom Razade, adalah anak dari pernikahan dengan Attila Arius Syach. Kemudian, ia dikaruniai dua anak yaitu London Abigail dan Jeremiah Alric saat menikah dengan Adilla Dimitri Hardjanto. (Foto: Instagram @wulanguritno)