PARENTING
Viral Bayi Diberi Obat Anti-Mabuk agar Tidur Pulas saat Ortu Nonton Bioskop
Tim HaiBunda | HaiBunda
Sabtu, 22 Jul 2023 15:25 WIBPro dan kontra membawa bayi saat menonton ke bioskop hingga kini masih menjadi perbincangan di media sosial. Beragam pendapat pun dilontarkan netizen di lini masa. Apa Bunda termasuk yang suka membawa bayi ketika nonton film ke bioskop?
Sejumlah netizen memaparkan merasa terganggu dengan kehadiran anak selama menonton. Apalagi jika tontonan tersebut bukanlah film khusus untuk anak-anak. Sementara itu, di sisi lain, netizen beranggapan membawa bayi saat menonton bioskop lantaran tidak ada pilihan lagi.
Di tengah polemik tersebut, ada pengakuan dari netizen yang kemudian viral disorot. Hal itu menjadi sorotan lantaran orang tua disebut memberikan obat anti mabuk agar anak 'tenang' atau tertidur lelap selama menonton, sehingga tidak mengganggu pengunjung lainnya.
"Punya kenalan dia bawa bayi 2 bulan ke bioskop, sepanjang film dia pules, sampe heran kok bisa bayi 2 bulan anteng nggak nangis, nggak rewel, ternyata dikasih a***** biar tidur," beber salah satu netizen, seperti dikutip dari laman detikcom, Sabtu (22/7/2023).
Terkait hal itu, pakar farmasi Universitas Gadjah Mada Prof Zullies Ikawati menjelaskan obat tersebut mengandung antihistamin. Kandungan ini yang membuat banyak orang terhindar dari mabuk selama perjalanan.
Namun, efek samping obat tersebut juga masuk dalam kategori sedatif, yakni menimbulkan rasa kantuk.
"Jika digunakan sesuai kebutuhan, misalnya untuk mencegah mabuk jalan, cukup aman. Memang obat antihistamin sering digunakan juga untuk mendapatkan efek mengantuk atau menidurkan, walaupun itu bukan efek utama," sebut Prof Zullies saat dihubungi Jumat (21/7/2023).
Lantas apakah tidak bahaya memberikan obat anti-nyamuk tersebut?
TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar klik di SINI. Gratis!
(fir/fir)Simak video di bawah ini, Bun:
Kenali Bahaya Shaken Baby Syndrome, Guncangan Keras pada Kepala Bayi
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
Viral Sunatan Anak di Garut Tak Biasa, Mewah Banget Seperti Resepsi Pernikahan
Kisah Balita Sempat Alami Wajah Lumpuh Sebelah saat Bangun Tidur Siang
Pelajaran dari Kisah Viral Bocah SD Penjual Bakso Tahu di Garut
Kisah di Balik Video Ibu yang Menyeret Anaknya
TERPOPULER
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
7 Artis Perempuan Indonesia Berprestasi di Bidang Akademik, Sekolah hingga S3
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
Benarkah Minuman Isotonik Bisa Memicu Kontraksi Jelang Persalinan?
REKOMENDASI PRODUK
10 Susu Penambah Nafsu Makan Anak untuk Mengoptimalkan Berat Badan
Azhar HanifahREKOMENDASI PRODUK
9 Rekomendasi Parfum untuk Ibu Hamil yang Aman Digunakan
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Body Lotion Bayi yang Wanginya Tahan Lama, Aman & Lembapkan Kulit Si Kecil
Nadhifa FitrinaREKOMENDASI PRODUK
7 Rekomendasi Makeup Palette Lengkap untuk Sehari-hari
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
15 Rekomendasi Test Pack yang Tersedia di Apotek dan Harganya
Dwi Indah NurcahyaniTERBARU DARI HAIBUNDA
73 Lagu Rohani Kristen Terbaik dan Terpopuler, Penyembahan & Pujian Syukur
Cegah Pernikahan Dini Terjadi, Psikolog Ungkap Pentingnya Peran Keluarga pada Anak
Unggahan Tasya Farasya Usai Resmi Cerai Ramai Dikomentari, Intip Potretnya
8 Obrolan Ringan yang Sering Dipakai Orang dengan Kecerdasan Emosional Tinggi
Putri Isnari Tak Alami Ngidam di Kehamilan Pertama tapi Jadi Sensitif & Mood Swing
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Profil Nicole Parham Pemeran Pelakor di 'Ipar Adalah Maut The Series'
-
Beautynesia
7 Ciri Kepribadian Orang yang Suka Membaca Buku daripada Menonton TV
-
Female Daily
KAWS WINTER, Kolaborasi UNIQLO dan KAWS dengan Sentuhan Seni yang Ikonis!
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Kolaborasi Tak Terduga Vivienne Westwood x Manga NANA Rilis Gaya Punk Feminin
-
Mommies Daily
7 Pesan Film Dopamin: Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Hadapi Godaan Uang Miliaran