REKOMENDASI PRODUK
10 Rekomendasi Makeup Remover, Bersihkan Riasan untuk Kulit Berminyak hingga Kering
Amira Salsabila | HaiBunda
Rabu, 30 Jul 2025 22:00 WIBDouble cleansing melibatkan pembersihan wajah menggunakan dua produk, yakni pembersih berbahan dasar minyak kemudian diikuti dengan pembersih berbahan dasar air.
Dilansir dari laman BYRDIE, metode ini mengangkat kotoran yang menempel di kulit, serta riasan, minyak berlebih, dan sel kulit mati.
Langkah pertama mengangkat kotoran berbahan dasar minyak seperti sebum, SPF, kosmetik, dan polutan dari lingkungan sekitar. Sementara langkah kedua membersihkan kotoran berbahan dasar air seperti keringat dan debu.
10 Rekomendasi makeup remover
Ada banyak produk untuk membersihkan makeup yang dapat Bunda pilih sebagai langkah pertama double cleansing. Berikut beberapa di antaranya berikut ini:
1. Beauty of Joseon Ginseng Cleansing Oil
Glycine soja (soybean) oil dalam Beaty of Joseon Ginseng Cleansing Oil digunakan sebagai bahan dasar pada pembersih karena teksturnya ringan dan efektif untuk membersihkan kotoran, minyak, dan makeup.
Diformulasikan juga dengan micellar cleansing technology yang menjadi pembersih ini mampu menarik dan menyerap kotoran pada kulit sekaligus membersihkan kelembapan.
2. SOMETHINC Alpha Squalaneoxidant Deep Cleansing Oil
SOMETHINC Alpha Squalaneoxidant Deep Cleansing Oil mampu membersihkan makeup waterproof, minyak, debu, dan kotoran secara menyeluruh.
Produk ini menggunakan micelle yang mampu mengikat kotoran dan berubah menjadi milky texture saat kontak dengan air, sehingga menjadikan kulit bersih tanpa meninggalkan residu dan non-stripping.
3. Biore Make Up Remover Cleansing Oil Untuk Make Up Waterproof Non Comedogenic
Biore Make Up Remover Cleansing Oil Untuk Make Up Waterproof Non Comedogenic dapat digunakan tanpa kapas. Produk ini mampu membersihkan makeup secara menyeluruh termasuk makeup waterproof tanpa meninggalkan rasa lengket dan berminyak.
4. Sea Makeup Cleansing Balm
Cleansing balm dilengkapi oleh salicylic acid, tea tree, dan centella yang merupakan produk pembersih step pertama yang diformulasikan untuk membersihkan makeup.
Tekstur balmnya yang mudah dibalurkan saat diaplikasikan ke wajah menjadikan step cleansing menjadi lebih mudah.
5. PYUNKANG YUL Deep Clear Cleansing Balm
PYUNKANG YUL Deep Clear Cleansing Balm adalah all-in-one makeup remover yang dapat membersihkan makeup dan kotoran di wajah secara praktis dan efektif.
Ini mengandung green tea seed oil dan rice bran oil, cleansing balm ini juga mampu mengurangi minyak berlebih di wajah, menenangkan, melembapkan, serta mengangkat kotoran dari wajah secara lembut.
6. Viva Queen Rose Cleansing Balm
Viva Queen Rose Cleansing Balm mampu mengangkat makeup secara sempurna, membersihkan wajah, hingga ke pori-pori, dan merawat kehalusan wajah dengan lembut.
7. SKINTIFIC - Zero Oil Cleansing Balm
SKINTIFIC - Zero Oil Cleansing Balm adalah pembersih wajah dengan tekstur seperti ice cream sorbet yang lembut, dapat meluruhkan makeup waterproof dengan mudah, tanpa emulsi dan tanpa minyak sama sekali.
8. Ponds Bright Beauty Cleansing Milk
Ponds Bright Beauty Cleansing Milk mengangkat kotoran dan makeup tanpa membuat kulit menjadi kering. Kini, diperkaya dengan pearl nutrients, vitamin B3, dan AHA yang membuat wajah tetap lembap, halus, dan putih merona.
9. WARDAH Lightening Niacinamide Cleansing Milk
WARDAH Lightening Niacinamide Cleansing Milk merupakan pembersih wajah 2-in-1 action formula yang mampu membersihkan wajah dan mengangkat makeup dengan lembut sekaligus melembapkan kulit.
10. Azarine Calmoist Hydrating Micellar Water
Azarine Calmoist Hydrating Micellar Water mampu meningkatkan dan mengunci kelembapan kulit sampai 24 jam. Produk ini juga berfungsi sebagai pembersih wajah dan makeup harian yang efektif mengangkat debu, polusi, serta sisa makeup, menyegarkan, melembapkan, dan membantu menenangkan kulit.
Bagi Bunda yang mau sharing soal parenting dan bisa dapat banyak giveaway, yuk join komunitas HaiBunda Squad. Daftar dan klik di SINI. Gratis!
(asa/fir)Simak video di bawah ini, Bun:
7 Rekomendasi Cushion Bagus dan Tahan Lama Seharian
TOPIK TERKAIT
ARTIKEL TERKAIT
10 Rekomendasi Merek Hair Powder Terbaik Agar Rambut Lebih Bervolume
13 Rekomendasi Serum Vitamin C untuk Mencerahkan Kulit Bunda
10 Rekomendasi Peeling Serum Terbaik Angkat Sel Kulit Mati agar Glowing
7 Rekomendasi Sunblock Wajah dan Badan untuk ke Pantai, Enggak Bikin Belang Bun
TERPOPULER
6 Kebiasaan Orang Tua yang Tak Disadari Bisa Merugikan Anak di Masa Depan Menurut Pakar
Unik! 5 Nama Artis Indonesia Ini Ternyata Ada di KBBI
Varikokel: Penyebab, Gejala, Pengobatan, dan Pengaruhnya pada Tingkat Kesuburan Suami
Deretan Putri Kerajaan yang Kelak Naik Takhta sebagai Ratu
5 Potret Hydro Putro Anak Olivia Zalianty yang Sempat Ramai Jadi Sorotan
REKOMENDASI PRODUK
3 Tips Jaga Pencernaan Anak saat Bepergian
Tim HaiBundaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Muted Lip Tint, Pas untuk Makeup Look Lembut
Amira SalsabilaREKOMENDASI PRODUK
10 Rekomedasi Susu Program Hamil untuk Dukung Keberhasilan Promil
Dwi Indah NurcahyaniREKOMENDASI PRODUK
Review Eomma Head to Toe Happiness, Sampo & Sabun Mandi untuk Perawatan Bayi
Firli NabilaREKOMENDASI PRODUK
5 Rekomendasi Lipstik Warna Muted, Ada Pilihan Bunda?
Amira SalsabilaTERBARU DARI HAIBUNDA
5 Potret Hydro Putro Anak Olivia Zalianty yang Sempat Ramai Jadi Sorotan
Varikokel: Penyebab, Gejala, Pengobatan, dan Pengaruhnya pada Tingkat Kesuburan Suami
6 Kebiasaan Orang Tua yang Tak Disadari Bisa Merugikan Anak di Masa Depan Menurut Pakar
Unik! 5 Nama Artis Indonesia Ini Ternyata Ada di KBBI
Kisah Bunda Alami Depresi Postpartum setelah Melewati Kehamilan yang Sulit dan Menyakitkan
FOTO
VIDEO
DETIK NETWORK
-
Insertlive
Puasa Isra Mir'aj 27 Rajab: Niat, Hukum, Jadwal, & Keutamaannya
-
Beautynesia
5 Ide Aktivitas Positif untuk Hindari Doomscrolling Seharian
-
Female Daily
Cesare Paciotti Red Sole Heels: Dark Luxury untuk yang In The Know
-
CXO
GOT7 Rilis Album Baru, Persiapan Harus Lewat Video Call Karena Hal Ini
-
Wolipop
Fenomena Wanita Suka Film 'Boys' Love' yang Kontroversial, Ini Kata Pakar Seks
-
Mommies Daily
Dulu Pacaran Romantis, Setelah Menikah kok ‘Beda’? Ini Kata Psikolog!