HaiBunda

TRENDING

Sinopsis Drama Korea Hyde Jekyll Me Eps 2: Hyun Bin Melindungi Han Ji Min

Yuni Ayu Amida   |   HaiBunda

Selasa, 18 Aug 2020 11:06 WIB
Sinopsis Drama Korea Hyde Jekyll Me Eps 2: Hyun Bin Melindungi Han Ji Min Foto: Hyde, Jekyll, & Me (dok. VIU)
Jakarta -

Drama Korea Hyde Jekyll Me kini telah memasuki episode ke-2, Bunda. Pastikan untuk tidak melewatkan keseruan drama yang tayang di Trans TV ini ya.

Drama ini dibintangi aktor tampan Hyun Bin, yang berperan sebagai Goo Seo Jin, pria yang memiliki kepribadian ganda. Sementara itu, lawan mainnya yakni artis cantik Han Ji Min, yang akan berperan sebagai Jang Ha Na.

Dalam episode ke 2 ini, Seo Jin menyangkal bahwa dia telah menyelamatkan Ha Na, namun Ha Na tidak percaya yang dikatakan Seo Jin. Sementara itu, Dokter Kang tiba-tiba menghilang dan polisi mulai menyelidiki kasus itu.


Ternyata Ha Na adalah satu-satunya saksi yang melihat wajah pelaku, tetapi dia tidak ingat karena syok. Pelaku yang mengetahui Ha Na telah melihat
wajahnya mencoba menyingkirkan Ha Na.

Drama Korea Hyde Jekyll Me. (Foto: istimewa)

Seo Jin berusaha melindungi Ha Na dari pelaku pembunuhan tersebut dengan memberikan tempat tinggal sementara. Seo Jin berhasil menyelamatkan Ha Na dari insiden di taman bermain Wonder Land, namun Ha Na merasa bingung dengan perubahan kepribadian Seo Jin.

Penasaran dengan kelanjutan kisahnya? Pastikan untuk tidak melewatkan drama Korea Hyde Jekyll Me yang akan tayang perdana pada Selasa, 18 Agustus 2020 pukul 09.30 - 11.00 WIB.

Simak juga intimate interview dengan Yannie Kim dalam video ini:



(yun/som)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

10 Kebiasaan Tanda Orang yang Pura-pura Bahagia padahal Sebenarnya Menderita

Mom's Life Azhar Hanifah

Ternyata Minum Teh Saat Hamil Bisa Berdampak pada Otak Anak, Ini Faktanya

Kehamilan Annisa Karnesyia & Ratih Wulan Pinandu

Global Developmental Delay: Gejala, Penyebab & Cara Mengobati Perkembangan Terlambat Anak

Parenting Kinan

Vila Mewah Titi Kamal & Christian Sugiono di Bali, Berkonsep Glamping dengan View Danau hingga Gunung

Mom's Life Nadhifa Fitrina

Kisah Haru Bunda dan Bayi yang Selamat dari Kehamilan Langka Berisiko Tinggi

Kehamilan Annisa Karnesyia

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Terungkap! Pesan Tersembunyi di Bawah Sepatu Putri Diana, Ternyata...

30 Soal TKA Bahasa Indonesia SD dan Kunci Jawabannya

Ternyata Minum Teh Saat Hamil Bisa Berdampak pada Otak Anak, Ini Faktanya

Global Developmental Delay: Gejala, Penyebab & Cara Mengobati Perkembangan Terlambat Anak

7 Nama Bayi Perempuan Bertema Bintang, Penuh Harapan dan Cahaya

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK