HaiBunda

TRENDING

Dear Bunda, Ternyata Ini Alasan Menteri Nadiem Makarim Hapus UN

Yuni Ayu Amida   |   HaiBunda

Minggu, 13 Dec 2020 17:27 WIB
Dear Bunda, Ternyata Ini Alasan Menteri Nadiem Makarim Hapus UN/ Foto: Instagram Nadiem Makarim
Jakarta -

Beberapa waktu lalu, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim mengumumkan Ujian Nasional (UN) akan dihapus pada 2021. UN akan diganti dengan Asesmen Nasional (AN).

Ternyata penghapusan UN ini bukan tanpa sebab, Bunda. Nadiem menilai selama ini UN menyebabkan sekolah negeri diisi oleh siswa-siswi yang mampu secara ekonomi.

Sebaliknya, kebanyakan siswa yang berada pada ekonomi rendah justru belajar di sekolah swasta. Ini terjadi karena sistem masuk sekolah negeri berdasarkan nilai UN.


Seperti yang diketahui, yang dapat UN tinggi umumnya adalah mereka yang orang tuanya mampu memasukkan anaknya ke bimbingan belajar (bimbel) untuk dapat angka tinggi. Sementara yang tidak ada biaya, tidak bisa ikut bimbel.

Di beberapa kesempatan, Nadiem juga menegaskan bahwa sekolah negeri harusnya diisi siswa yang kurang mampu, karena biayanya ditanggung pemerintah.

Lalu bagaimana dengan AN yang akan mengganti UN ya, Bunda? Kira-kira seperti apa bedanya?

TERUSKAN MEMBACA KLIK DI SINI.

Simak juga tips belajar online efektif selama pandemi dalam video ini:



(yun/som)

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Momen Langka, Okie Agustina Antar Sang Putri Ikut Finalis Gadis Sampul Bersama Pasha Ungu & Adelia

Mom's Life Nadhifa Fitrina

7 Contoh Khotbah Anak Sekolah Minggu yang Menarik

Parenting Nadhifa Fitrina

Mengenal Harta Gono-gini dalam Pandangan Hukum Islam

Mom's Life Amira Salsabila

Bikin Haru! Jawaban Athar Anak Citra Kirana saat Ditanya Uang Hasil Jualannya Buat Apa

Parenting Nadhifa Fitrina

5 Barang yang Harus Disingkirkan dari Atas Tempat Tidur Menurut Feng Shui

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Momen Langka, Okie Agustina Antar Sang Putri Ikut Finalis Gadis Sampul Bersama Pasha Ungu & Adelia

7 Contoh Khotbah Anak Sekolah Minggu yang Menarik

Mengenal Harta Gono-gini dalam Pandangan Hukum Islam

Bikin Haru! Jawaban Athar Anak Citra Kirana saat Ditanya Uang Hasil Jualannya Buat Apa

Cara Mengelola Rasa Nyeri saat Bersalin

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK