HaiBunda

TRENDING

Anang & Ashanty Dituding Telantarkan Anak Angkat, LBH Keadilan Beri Bukti

Mutiara Putri   |   HaiBunda

Minggu, 07 Feb 2021 12:41 WIB
anangashanty/Foto: Dok. Instagram
Jakarta -

Tak pernah diterpa kabar miring, keluarga artis Anang Hermansyah dan Ashanty mendapatkan kabar kurang sedap nih, Bunda. Bagaimana tidak, mereka diduga telah menelantarkan anak angkat mereka, Muhammad Putra. Warganet menduga, Anang dan Ashanty hanya menjadikan Putra sebagai bagian dari konten mereka.

Dugaan itu berawal saat Putra ingin mengunjungi pesantrennya dan memutuskan untuk kembali melanjutkan pendidikannya saat semester baru nantinya. Pihak pesantren mengungkapkan bahwa saat ini Putra sudah bukan lagi tanggung jawab Ashanty.

"Katanya putra sudah tidak menjadi tanggung jawab Ashanty. Kami hanya mempertanyakan saja. Kesimpulan pihak kami, Ashanty tidak sungguh-sungguh membiayai Putra," kata Abdul Hamim dari LBH Keadilan, dalam konferensi pers virtual, Sabtu (6/2/2021) lalu.


Abdul Hamid juga mengungkapkan bahwa pemutusan hubungan sepihak yang dilakukan oleh Ashanty mengganggu pendidikan Putra. Hal ini seakan Putra putus sekolah tanda adanya kejelasan.

"Pendidikan Putra ini terganggu. Dia sedang bersekolah di SD Jurangmangu, lalu dipindah ke pesantren, kemudian diputus begitu saja tanpa surat pindah," ungkap Abdul Hamim.

Lantas bagaimana kelanjutan dari permasalahan ini? TERUSKAN MEMBACA DI SINI

(mua/mua)

Simak video di bawah ini, Bun:

5 Selebriti Indonesia yang Rayakan Idul Fitri di Luar Negeri

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT

TERPOPULER

Herfiza Akui Sempat Insecure karena Berat Naik 20 Kg saat Ricky Harun Jadi Idola Sinetron

Mom's Life Amira Salsabila

Nussa Rara Sempat Jadi Kartun Favorit Anak Lalu Menghilang, Pendiri Animasi Ungkap Masalah di Balik Layar

Mom's Life Annisa Karnesyia

Tanda Anak Mengalami Child Grooming dan Alasan Mereka Tidak Melawan

Parenting Angella Delvie Mayninentha & Fauzan Julian Kurnia

Bolehkah Menggunakan Tampon setelah Melahirkan? Ketahui Waktu Terbaik & Penggunaannya

Kehamilan Melly Febrida

Ciri-ciri Orang Iri Sama Kita, Ini 7 Kalimat yang Sering Diucapkan Mereka

Mom's Life Amira Salsabila

REKOMENDASI
PRODUK

TERBARU DARI HAIBUNDA

Hanggini Ungkap Perasaan Hamil lagi Setelah Hampir Setahun Keguguran

Herfiza Akui Sempat Insecure karena Berat Naik 20 Kg saat Ricky Harun Jadi Idola Sinetron

Bolehkah Menggunakan Tampon setelah Melahirkan? Ketahui Waktu Terbaik & Penggunaannya

Dongeng Disney Princess Moana untuk Dibacakan Sebelum Tidur

Komik Superman Ini Laku Terjual Rp240 Miliar, Keistimewaannya Bikin Heboh

FOTO

VIDEO

DETIK NETWORK